Monday 20th of January 2025
×

Cara Bayar Shopee Lewat DANA Terbaru, Belanja Langsung Berhasil dalam Sekali Klik!

Cara Bayar Shopee Lewat DANA Terbaru, Belanja Langsung Berhasil dalam Sekali Klik!

--

Didirikan sejak tahun 2018, DANA menjadi dompet digital yang terdaftar di Bank Indonesia dengan memiliki empat lisensi diantaranya sebagai uang elektronik, dompet digital, kirim uang, dan Likuiditas Keuangan Digital (LKD).

Baca juga: Tips Check In Hotel Jam 9 Pagi yang Wajib Kamu Ketahui, Tak Bisa Sembarangan Menentukan Jadwal


Baca juga: 5 Tips Kabur dari Pinjaman Online Illegal Terbaru 2023, Pahami Dahulu Resiko Yang Harus Dihadapi Berikut ini

Baca juga: 2 Cara Membuat Virtex WhatsApp Lengkap Cara Kerja, Jangan Khawatir! Ada Tips Untuk Mengatasinya

Cara Membayar Shopee Lewat DANA

Agar transaksi di Shopee makin mudah, berikut ini adalah cara bayar Shopee melalui DANA yang bisa kamu ikuti:

  1. Lakukan check out belanja kamu.
  2. Buat pesanan, lalu pilih metode pembayaran transfer bank. Kamu bisa pilih nama bank yang akan kamu gunakan.
  3. Setelah itu tekan konfirmasi. Nantinya akan muncul kode pembayaran.
  4. Salin kode tersebut, lalu buka aplikasi DANA.
  5. Setelah masuk ke aplikasi DANA, pilih bagian kirim lalu pilih opsi kirim ke rekening.
  6. Silakan pilih nama bank yang tadi kamu pilih saat melakukan check out.
  7. Masukkan kode pembayaran dari aplikasi Shopee tadi.
  8. Kemudian masukkan nominal harga sesuai dengan tagihan pembayaran.
  9. Tekan lanjut, lalu kirim dana.
  10. Pilih konfirmasi, lalu masukkan pin DANA kamu.
  11. Pembayaran pun telah berhasil dilakukan.

Nah, itulah informasi mengenai cara bayar Shopee melalui DANA yang dapat kami sampaikan. Semoga bermanfaat dan selamat mencoba ya!

Sumber:

UPDATE TERBARU