Tuesday 21st of January 2025
×

Sinopsis Drama Thailand The Demond (2023), Balas Dendam Sun Kepada Keluarga Ayahnya

Sinopsis Drama Thailand The Demond (2023), Balas Dendam Sun Kepada Keluarga Ayahnya

--

Sinopsis The Demond (2023)

Drama ini mengisahkan tentang Ah Tong yang merupakan pewaris keluarga Phetchameka yang terkenal konglomerat. Keluarga tersebut memiliki affair dengan Srijan hingga memiliki anak laki -laki bernama Sun. Srijan bekerja sebagai pembantu di keluarga Phetchameka.

Namun, Srijan dibenci oleh keluarga tersebut terutama Madam Pei Ing yang merupakan ibu Ah Tong. Ibu Ah Tong sampai menawarkan uang dengan jumlah fantastis agar Srijan menjauh dari kehidupan anaknya.


Hingga akhirnya, Srijan menerima uang pemberian tersebut dan kabur bersama sang anak, Sun. Srijan selalu mengatakan kepada anaknya kalau sun ditolak oleh keluarga ayahnya hingga membuat sang anak merasa balas dendam.

Srijan juga ingin sang anak bisa menguasai harta keluarga Petchamekha dan membuat semuat orang yang merendahkan Srijan bisa tunduk kepadanya. Hingga akhirnya, Sun mulai balas dendam dengan mencoba mendekati Fu, seorang gay dan memfitnah ayah kandungnya.

Baca juga: Link Filter IG Arab Yang Viral di TikTok, Menyambut Bulan Ramadhan Auto Cantik Ala Ukhti Timur Tengah

Baca juga: Viral TikTok! Es Buah Mang Wawan Palabuhanratu Jadi Buruan Kuliner Nikmat dan Populer

Baca juga: 7 Pria Tertampan di Dunia 2023 Versi TC Candler, Ada Henry Cavill, V BTS, Sampai Timothee Chalamet

Disaat Sun mulai melakukan aksi balas dendamnya, dirinya perlahan malam mulai menjauh dari Nam yang merupakan kekasihnya sejak Sun kecil. Lantas, bagaimana dengan misi Sun dan hubungannya dengan Fu?

Jika kalian penasaran dengan kisahnya, bisa menonton melalui streaming digital PPTV. Demikianlah informasi yang dapat kami sampaikan, semoga bermanfaat.

Sumber:

UPDATE TERBARU