Wednesday 25th of December 2024
×

Fakta Menarik Film Glass Onion: A Knives Out Mystery (2022), Lakukan Proses Syuting di Yunani dan Rilis Melalui Netflix

Fakta Menarik Film Glass Onion: A Knives Out Mystery (2022), Lakukan Proses Syuting di Yunani dan Rilis Melalui Netflix

--

ASCOMAXX.com – Berikut ini adalah informasi mengenai beberapa fakta menarik film Glass Onion: A Knives Out Mystery yang tidak boleh kamu lewatkan. Simak ulasan lengkapnya di bawah ini agar tidak ketinggalan informasi serunya!

Menonton film merupakan salah satu aktivitas yang menyenangkan untuk dilakukan ketika memiliki waktu luang. Saat ini sudah terdapat berbagai jenis genre film yang bisa kamu pilih sesuai dengan preferensi pribadi.


Baca juga: Daftar Pemain Film Glass Onion: A Knives Out Mystery (2022), Sekuel Knives Out (2019) yang Tayang di Netflix

Baca juga: Nonton Telefilm Isteriku Miss Sally (TV1) Full Episode Sub Indo, Ketika Nikah Back Street Malah Bikin Kisruh Rumah Tangga

Baca juga: Urutan Nonton Film The Chronicles of NARNIA Series yang Harus Kamu Tahu Sebelum Menontonnya

Film Glass Onion: A Knives Out Mystery merupakan sebuah film misteri Amerika mendatang yang ditulis dan disutradarai oleh Rian Johnson. Film tersebut diproduksi oleh Johnson dan Ram Bergman untuk T-Street Productions.

Diketahui jika film Glass Onion: A Knives Out Mystery sendiri adalah sekuel Knives Out (2019). Pada film tersebut Daniel Craig mengulangi perannya sebagai Benoit Blanc, seorang detektif ulung yang menangani kasus baru.

Film Glass Onion: A Knives Out Mystery juga dibintangi oleh pemeran ansambel yang terdiri dari Edward Norton, Janelle Monáe, Kathryn Hahn, Leslie Odom Jr., Jessica Henwick, Madelyn Cline, Kate Hudson, dan Dave Bautista.

Sumber:

UPDATE TERBARU