10 Contoh Soal Analogi 2023 Pilihan Ganda Lengkap Dengan Kunci Jawaban, Cocok Buat Latihan Psikotest Kerja dan CPNS
--
7. MOBIL : BENSIN =
A. Pesawat terbang : Propeler
B. Motor : Solar
C. Manusia : Makanan
D. Sapi : Susu
E. Penyakit : Virus
Jawaban : C
Penjelasan : Mobil membutuhkan bensin, dan manusia membutuhkan makanan.
8. HUMOR : KOMEDIAN =
A. Klimaks : Drama
B. Memori : Amnesia
C. Perceraian : Pernikahan
D. Heroisme : Epik
E. Sintaksis : Kata
Jawaban : D
Baca juga: Ancaman Hukuman Pasal 184 KUHAP Bagi Para Pelanggarnya, Awas! Perhatikan dengan Baik
9. GEOLOGI : ILMU =
A. Kimia : Senyawa
B. Teori : Praktek
C. Biologi : Laboratorium
D. Beringin : Pohon
E. Astronomi : Galaksi
Jawaban : D
Penjelasan : Geologi adalah sebuah ilmu dan beringin adalah sebuah pohon.
10. MURID : BUKU : PERPUSTAKAAN =
A. Anak : Kelereng : Rumah
B. Nasabah : Uang : Bank
C. Orang tua : Anak : Ibu
D. Pembeli : Makanan : Gudang
E. Dosen : Mahasiswa : Kuliah
Jawaban : B
Penjelasan : Muri membaca buku diperpustakaan, sedangkan nasabah menabung uang di bank.
Nah, itulah soal dan kunci jawaban dari contoh soal analogi terbaru 2023 yang bisa kalian jadikan acuan dalam menjawab soal-soal tersebut. Semoga bermanfaat dan selamat belajar.