Tuesday 24th of December 2024
×

Sinopsis Telefilem Esok Untuk Kita Dari TV9, Kisah Zulia yang Dimadu Dengan Sahabatnya Sendiri

Sinopsis Telefilem Esok Untuk Kita Dari TV9, Kisah Zulia yang Dimadu Dengan Sahabatnya Sendiri

--

ASCOMAXX.com – Yang suka nonton drama merapat! Berikut ini kami sampaikan sinopsis, daftar pemeran, dan link nonton dari drama Melayu Esok Untuk Kita. Cek selengkapnya di sini.

Serial drama berbahasa Melayu memang banyak menarik perhatian. Salah satunya yang terbaru dalam kesempatan kali ini akan kami sampaikan mengenai pembahasan sinopsis telefilm Esok Untuk Kita.


Esok Untuk Kita menjadi salah satu judul telefilem terbaru dari Malaysia yang dihadirkan pada tanggal 23 Desember 2022. Diproduksi oleh Kembara Sufi Sdn Bhd, telefilem satu ini disutradarai oleh Isma Yusoof dengan dibantu sang penulis naskahnya Adza Emie.

Baca juga: Nonton Drakor Fanta G Spot Episode 3-4 Sub Indo, Son Hee Jae Masih Mencari Pria yang Sesuai Tipenya

Baca juga: Link Nonton Drama Fanta G Spot (2022) Full Episode Sub Indo, Biro Konselor Hubungan Badan

Baca juga: Sinopsis Drama Korea Fanta G Spot (2022) Lengkap Dengan Daftar Pemeran dan Jadwal Rilisnya

Belakangan ini masyarakat Indonesia tengah menggemari serial Malaysia. Serial telefilem yang mengusung tema drama keluarga dan percintaan ini tayang resmi di TV9 dengan beberapa artis Malaysia popular.

Sinopsis Telefilem Esok Untuk Kita

Esok Untuk Kita secara garis besar menceritakan tentang Hisyam dan Zulia yang telah 7 tahun berumahtangga dan memiliki anak bernama Naomi. Kebahagiaan mereka tiba-tiba harus direbut kabar sedih ketika Zulia didiagnos mengidap kanker stadium 2.

Zulia berpesan supaya Hisyam memperisterikan Khalisya, sahabat baiknya. Meskipun berat, hal tersebut mereka laksanakan.

Sumber:

UPDATE TERBARU