Tuesday 24th of December 2024
×

Download Soal OSN IPS SMP DOC Terbaru Tahun 2023 Lengkap Dengan Kunci Jawabannya, Tembus Untuk Bekal Ujian

Download Soal OSN IPS SMP DOC Terbaru Tahun 2023 Lengkap Dengan Kunci Jawabannya, Tembus Untuk Bekal Ujian

--

ASCOMAXX.com – Buat adik adik yang ingin mengikuti OSN mata pelajaran IPS wajib merapat! Kini belajar kamu jadi makin mudah dengan cara berlatih soal latihan, nah buat kamu yang mencari referensi belajar boleh simak artikel berikut mengenai Soal OSN IPS SMP DOC Terbaru Tahun 2023 Lengkap Dengan Kunci Jawabannya. Simak ulasan di bawah ini.

IPS atau Ilmu Pengetahuan Sosial salah satu mata pelajaran yang mempelajari kehidupan sosial. Didasarkan pada bahan kajian goegrafi, ekonomi, sejarah, antropologi, sosiologi dan tata negara dengan menampilkan permasalahan dalam kehidupan sehari-hari bermasyarakat.


Baca juga: 15 Kumpulan Soal OSN IPA SMP MTS Tahun 2022, Soal Pilihan Ganda Lengkap Jawabannya!

Baca juga: Contoh Kalimat Pembuka Sidang Skripsi dengan Baik dan Benar, Auto Dapat Nilai A

Baca juga: Kumpulan Kalimat Pembukaan Sidang Skripsi Singkat, Sopan, dan Mudah Diingat

Mata pelajaran IPS ini sendiri juga sudah sering dijadikan mata pelajaran yang wajib di ujiankan di OSN. Setiap siswa diajarkan mampu dapat menguasai materi sebelum ujian terutama untuk Sekolah Menengah Pertama.  Dengan mempelajari materi IPS diharapkan siswa SMP menguasai seperangkat kompetensi yang telah ditetapkan.

Contoh Soal OSN IPS SMP Tahun Ajaran 2022/2023

1. Perhatikan ciri ciri berikut !

1) Mengumpulkan makanan dari hutan
2) Mulai hidup menetap
3) Muncul sistem perkampungan
4) Tinggal di goa goa
5) Mengenal sistem barter

Sumber:

UPDATE TERBARU