10 Soal USP IPS Kelas 6 SD MI Semester 2 T.A 2022/2023 Kurikulum Merdeka Pilihan Ganda Beserta Kunci Jawabannya
--
7. Sungai terpanjang di dunia adalah sungai ....
a. Nil
b. Meleong
c. Missisipi
d. Ohio
Jawaban : A
8. Yang termasuk negara-negara di Asia Barat adalah ....
a. Arab Saudi, Taiwan, Tajikhistan
b. Irak, Arab Saudi, Nepal
c. Iran, Malaysia, Irak
d. Arab Saudi, Iran, Irak
Jawaban : D
9. Pendiri negara Singapura adalah ....
a. Jan Pieterszoon Coen
b. Van Den Bosch
c. Daendels
d. Sir Thomas Stamford Raffles
Baca juga: Contoh Soal Algoritma Pilihan Ganda, Latih Pemahamanmu Tentang Matematika!
Jawaban : D
10. Benua yang terbesar di dunia adalah benua ....
a. Amerika
b. Australia
c. Asia
d. Afrika
Jawaban : C
Nah, itulah kunci jawaban dari soal Soal US IPS Kelas 6 SD/MI yang bisa kalian jadikan acuan dalam menjawab soal-soal tersebut. Semoga bermanfaat dan selamat belajar.