Link Baca Manhua Magic Emperor Chapter 693 Indonesia Scan, Menantang Zhuo Fan tapi Kok Hancur Duluan?

--
Sinopsis Manhua Magic Emperor
Sinopsis komik Magic Emperor ini berkisah di sebuah dunia yang dipenuhi praktisi bela diri dan sihir, Zhuo Yifan dikenal sebagai Kaisar Iblis yang ditakuti. Kekuatannya bersumber dari kitab kuno Demoni Art "Buku Sembilan Rahasia", membuatnya menjadi incaran para praktisi yang haus kekuasaan.
Tragedi menimpa ketika murid kepercayaannya mengkhianati dan membunuhnya demi merebut kitab tersebut. Namun takdir berkata lain, jiwa Zhuo Yifan bereinkarnasi ke dalam tubuh pelayan keluarga bangsawan bernama Zhou Fan, memberinya kesempatan kedua. Dalam tubuh barunya, Zhuo Yifan menghadapi berbagai kendala.
Read more: Saling Menguatkan! Link Baca Manga Blue Lock Chapter 302 Bahasa Indonesia
Read more: Bjorn Kelimpungan! Baca Manhwa The Problematic Prince Chapter 117 Bahasa Indonesia
Read more: Spoiler! Link Baca Manhwa Killer Peter Chapter 92 Bahasa Indonesia, Menelan Pil Koplo
Terikat dengan ingatan Zhou Fan dan terkekang oleh sihir demonic art misterius, ia tidak bisa meninggalkan keluarga majikannya begitu saja. Namun hal ini tidak mematahkan tekadnya. Meski terjebak sebagai pelayan, ambisi Zhuo Yifan untuk merebut kembali tahta Kaisar Iblis tetap membara.
Ia mulai mengumpulkan kekuatan dan sekutu baru, sambil diam-diam mempelajari situasi dunia yang telah berubah selama ketidakhadirannya. Perjalanan Zhuo Yifan dimulai dari titik terendah, namun dengan pengalaman dan kebijaksanaan dari kehidupan sebelumnya, ia bertekad mengembalikan kejayaannya. Kendala dan musuh baru menghadang, tapi semua itu justru membuatnya semakin kuat dalam menapaki jalan sebagai Kaisar Iblis.