Tuesday 28th of January 2025
×

Spoiler Komik The World’s Best Engineer Chapter 94, Sarajade Akan Menemani LLyod dalam Bertugas

Spoiler Komik The World’s Best Engineer Chapter 94, Sarajade Akan Menemani LLyod dalam Bertugas

--

Baca Manhwa The World’s Best Engineer Chapter 94 Bahasa Indonesia

Secara garis besar, manhwa The World’s Best Engineer mengisahkan tentang Kim Soo-Ho, seorang insinyur sipil, yang menjadi bangsawan dari sebuah novel.

"Tapi apa ini? Harta saya akan segera dihancurkan? Kemudian saya harus mendesain, membangun, dan menjual"


Baca juga: Judul Lain Komik Tensei Kenja no Isekai Raifu, Lengkap Terjemahan Bahasa Lainnya! Perjalanan Kehidupan Yujii Sano

Baca juga: Baca Komik Tensei Kenja no Isekai Raifu Full Chapter Bahasa Indonesia, Kesempatan Kedua Kehidupan Yuuji Sano

Baca juga: Baca Manhwa From Dreams to Freedom Chapter 84 Bahasa Indonesia, Kang Na Hyuk Culik Jeongmin

Sebelumnya menampilkan bagaimana LLyod dan sultan bernegosiasi mengenai perjanjian tugas dan bayaran yang akan diterima LLyod. Kemudian setelah persetujuan, LLyod akan berangkat ke Kandahar untuk mengatasi kekeringan yang terjadi disana.

Tidak disangka, sultan ternyata menyuru Sarajade untuk ikut dengan LLyod. Sarajade adalah anak perempuan dari Sultan. LLyod yang saat berangkat baru mengetahui, sangat terkaget dengan kehadirannya. Namun, karena ini perintah mau tidak mau mereka harus berangkat bersama. 

Sekian informasi yang dapat kami sampaikan terkait spoiler manhwa The World’s Best Engineer chapter 94 Bahasa Indonesia. Semoga informasi ini bisa bermanfaat dan selamat membaca.

Sumber:

UPDATE TERBARU