Wednesday 25th of December 2024
×

Niat Tawaf saat Ibadah Haji (Tulisan Arab dan Terjemahnya)

Niat Tawaf saat Ibadah Haji (Tulisan Arab dan Terjemahnya)

--

Jenis - Jenis Tawaf

Tawaf Qudum

Tawaf Qudum atau disebut juga sebagai tawaf Dukhul adalah tawaf yang dilaksanakan sesampainya Anda di kota Makkah.


Tawaf Tathawwu

Tawaf tathawwu adalah Tawaf yang dapat dilaksanakan kapan saja. Tawaf ini berfungsi sebagai ganti sholat Tahiyatul Masjid pada saat memasuki Masjidil Haram.

Tawaf Ifadah

Tawaf ifadah adalah Tawaf ziarah atau tawaf rukun. Tawaf ini merupakan salah satu rukun haji sehingga jika tidak dilaksanakan maka hajinya menjadi batal.

Tawaf Wada

Tawaf Wada adalah tawaf perpisahan yang biasa juga disebut sebagai tawaf Shadar (tawaf kembali).

Baca juga: Contoh Puisi 4 Baris Berbagai Tema yang Bermakna, Referensi Bacaan Menarik

Baca juga: Bacaan Kalender Liturgi Hari Ini, 10 Maret 2023: Pekan Prapaskah II dengan Warna Liturgi Ungu

Baca juga: Bacaan Doa Pembua Rezeki dan Artinya, Amalkan Agar Usaha Makin Lancar

Sumber:

UPDATE TERBARU