Friday 20th of December 2024
×

Daftar 7 Rekomendasi Kuliner Jepang di Purwokerto, Santap Menu Ala Negeri Sakura yang Cocok Dengan Lidah Lokal

Daftar 7 Rekomendasi Kuliner Jepang di Purwokerto, Santap Menu Ala Negeri Sakura yang Cocok Dengan Lidah Lokal

--

Kedekatan budaya Indonesia dan Jepang yang didasari oleh sejarah panjang masih tersisa hingga kini terutama di bidang kuliner. Karenanya tak heran banyak restoran Jepang di Indonesia termasuk Purwokerto.

Daftar 7 Rekomendasi Kuliner Jepang di Purwokerto

1. Sega Djoeang


Kisaran Harga: Rp 3.000 - Rp 25.000
Alamat: Jl. Sekolah Teknik Gg. Nakula No. 23, Purwokerto Timur, Purwokerto
No Telepon: +628976821134

2. ZhieZhoo Q RAMEN

Kisaran Harga: Rp 6.000 - Rp 55.000
Alamat: Jl. Pramuka Banyumas - Purwokerto Road No.10 Kecamatan Banyumas Kabupaten Banyumas Jawa Tengah 53192

3. Savee

Kisaran Harga: Rp 9.000 - Rp 20.000
Alamat: Jl. Pramuka, Purwokerto Selatan, Purwokerto

4. Waroenk Ramen

Alamat: Jl. Pierre Tendean No. 9B Kauman Lama, Purwokerto Timur, Banyumas.
Kisaran Harga: Rp 2.500 - Rp 170.000

Baca juga: Harga Menu Kanku at 15 Park Jakarta Tahun 2023, Paket Makanan Hemat dan Mengenyangkan yang Bikin Nagih

Baca juga: Daftar Alamat Cabang Ayam Geprek Mr. Suprek Surabaya 2023, Cuma Rp15.000 Udah Bisa Makan Enak dan Kenyang!

Baca juga: Harga Menu Ochi Ramen Pasuruan Tahun 2023, Nikmati Sensasi Makan Ramen yang Enak dan Gak Bikin Kantong Kering

5. Heroes

Kisaran Harga: Rp 12.000 - Rp 35.000
Alamat: Rita Supermall, Lantai LG, Jl. Jendral Soedirman No. 296, Pereng, Purwokerto Timur, Banyumas

6. Kedai Ayam Parani

Kisaran Harga: Rp 4.500 - Rp 76.000
Alamat: Jl. Margo Mulyo No. 39, Purwokerto Timur, Purwokerto

7. XO Suki Signature

Kisaran Harga: Rp 15.180 - Rp 797.500
Alamat: Rita Super Mall, Lantai GF-01, Jl. Jenderal Sudirman No. 296, Purwokerto Timur, Purwokerto
No Telepon: +622817771398

Bagaimana menarik bukan informasi mengenai daftar rekomendasi Restoran Jepang di Purwokerto yang dapat kami sampaikan. Semoga informasi di atas bermanfaat ya! Jangan lupa komentari mana makanan kesukaan kamu?

Sumber:

UPDATE TERBARU