Monday 23rd of December 2024
×

Contoh Soal Bahasa Indonesia USBN Kelas 9 SMP dan MTS, Persiapan Ujian Akhir!

Contoh Soal Bahasa Indonesia USBN Kelas 9 SMP dan MTS, Persiapan Ujian Akhir!

--

ASCOMAXX.com – Siswa-siswi yang berada di tingkat akhir seperti di kelas 9 dan 12 memang perlu selalu belajar dalam mempersiapkan ujian. Dalam kesempatan berikut ini kami akan sajikan informasi mengenai pembahasan soal Bahasa Indonesia USBN Kelas 9.

Pembelajaran bahasa Indonesia memang sangat penting dan perlu diperhatikan untuk bisa mendapatkan nilai yang baik. Untuk itu, jika ada pembahasan mengenai soal-soalnya dapat selalu belajar mencari jawabannya.


Baca juga: Link Download Kumpulan Contoh Soal Ujian Praktek Kelas 6 SD Kurikulum Merdeka, Persiapkan Ujian Kalian Sekarang!

Baca juga: Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 9 Halaman 126, Pelajari Dengan Baik!

Baca juga: Contoh Soal UAS PKn Kelas 12 Semester 2, Disertai dengan Kunci Jawabannya

Nah bagi kamu yang sedang bingung untuk latihan soal Bahasa Indonesia, kamu tidak perlu bingung lagi mencari rekomendasi soal Latihan untuk mempersiapkan ujian kamu nanti.

Soal Bahasa Indonesia USBN Kelas 9

Berikut adalah contoh soal dan kunci jawaban Bahasa Indonesia USBN kelas 9 yang semoga bisa mencerahkan pertanyaan kamu tentang soal mana tahu nantinya akan keluar di ujian.

Bacalah paragraf di bawah ini untuk menjawan soal pada no 1 – 3 !

(1)Cuaca di kota Padang sampai pada beberapa hari ke depan sangatlah tidak bersahabat. (2) hal tersebut berdasarkan pada data yang dirilis oleh BMKG yang menyatakan bahwa kota tersebut akan terus diguyur hujan pada bulan Februari. (3) Kondisi tersebut cukup menyulitkan warga masyarakat. (4) mengingat hujan yang
seringkali berlangsung selama berhari-hari, wali kota Padang menghimbau agarwarganya sedia jaz hujan untuk menghadapi aktivitas di bulan ini. (5) Wali kota menambahkan bahwa hujan jangan sampai menghambat produktivitas warga.

  1. Kalimat fakta ditunjukkan pada kalimat no …
    a. 1
    b. 2
    c. 3
    d. 4
    e. 5

Jawab : B

  1. Kalimat opini yang terdapat pada paragraf di atas ditunjukkan pada kalimat nomor

    a. 1
    b. 2
    c. 3
    d. 4
    e. 5

Jawab : C

Sumber:

UPDATE TERBARU