Wednesday 25th of December 2024
×

Sinopsis Drama Jepang Watashi ga Himo wo Kau Nante (2023), Adaptasi Manga Romansa Populer

Sinopsis Drama Jepang Watashi ga Himo wo Kau Nante (2023), Adaptasi Manga Romansa Populer

--

Sinopsis Drama Jepang Watashi ga Himo wo Kau Nante (2023)

Secara garis besar, drama Jepang Watashi ga Himo wo Kau Nante (2023) menceritakan kisah tentang Sumire, wanita yang terlalu baik dan terus jatuh cinta pada pria jahat.

Baca juga: Nonton Film 65 Movie Sub Indo, Tayang Perdana di Bioskop Indonesia: 12 April 2023!


Baca juga: Nonton Film Polandia Operation: Nation (2023) Full Movie HD Sub Indo, Antara Cinta dan Kehidupan Politik

Baca juga: Link Nonton Film Pendek Jiwa Jagad Jawi (2022) , Film Pendek Lokal Viral Yang Mendunia!

Di tengah patah hati, Sumire menemukan merek pakaian dalam dan membulatkan tekad untuk menjadi desainer pakaian dalam. Dia bertekad untuk mengejar impian barunya.

Namun, pada suatu hari saat hujan, dia bertemu Soichi dan tertarik padanya tapi dia banyak menyimpan rahasia. Lantas, akankah Sumire bisa mendapatkan balasan cinta yang dia idam-idamkan?

Itulah informasi mengenai sinopsis drama Jepang Watashi ga Himo wo Kau Nante (2023) yang dapat kami sampaikan. Semoga informasi di atas bisa bermanfaat dan kamu bisa menyaksikan serial ini melalui beberapa situs streaming online.

Sumber:

UPDATE TERBARU