Friday 15th of November 2024
×

Skema Filter Subwoofer IC 4558, Suara Bass Audio Jadi Lebih Nendang dan Empuk!

Skema Filter Subwoofer IC 4558, Suara Bass Audio Jadi Lebih Nendang dan Empuk!

--

Skema Filter Subwoofer IC 4558

Baca juga: Daftar Harga Menu Sabana Fried Chicken Surabaya Terbaru 2023, Tempat Makan Ayam Rekomendasi

Baca juga: Cek Skema Box Subwoofer 12 Inch Untuk Rumahan, Bassnya Cocok Banget Buat Karaoke Bareng keluarga


Baca juga: Cara Menghitung Volume Pembesian dan Railing Tangga Dengan Tepat dan Cepat

Untuk menyusun skema filter non CT ini Anda membutuhkan berbagai macam komponen, di antaranya

  • Resistor dengan nilai 10K sebanyak 2 buah
  • Resistor dengan nilai 20K sebanyak 1 buah
  • Resistor dengan nilai 18K sebanyak 2 buah
  • Resistor dengan nilai 33K sebanyak 2 buah
  • Resistor dengan nilai 1M sebanyak 1 buah
  • Resistor 82 sebanyak 1 buah
  • VR 100K sebanyak 1 buah
  • Kapasitor 22 nF sebanyak 1 buah
  • Kapasitor 1/16 sebanyak 2 buah
  • Kapasitor 470 nF sebanyak 1 buah
  • Kapasitor 47 sebanyak 2 buah
  • IC 4558 sebanyak 1 buah
Sekian ringkasan informasi yang dapat kami sampaikan kepada kalian semua. Semoga artikel ini bisa berguna dan bermanfaat ya.
Sumber:

UPDATE TERBARU