Tuesday 21st of January 2025
×

Klenting Mungil: AJi-Aji Alias Jimat Kekuatan Pengasihan Hingga Penarik Sukma

Klenting Mungil: AJi-Aji Alias Jimat Kekuatan Pengasihan Hingga Penarik Sukma

--

Baca juga: Bangbung Hideung, Lagus Mistis Sunda yang Viral Twitter dan TikTok, Ternyata Begini Makna Sebenarnya

Baca juga: Kisah Mistis Waduk Sempor yang Dijaga Ular Raksasa Tak Kasat Mata Bernama Taksaka


Baca juga: Wisata Mistis Bendungan Katulampa yang Kerap Jadi Tempat Munculnya Penampakan Tentara Belanda: Berani Ke Sini?

Mengenal Apa Itu Klenting Mungil

Buli-buli atau klenting mungil adalah sebuah kendi yang hanya berukuran sebesar ibu jari orang dewasa. Di leher klenting mungil biasanya terikat sebuah benang. Pada dasarnya digunakan sebagai pendulum.

Klenting mungil kerap dipakai dalam ritual dan dianggap mempunyai kekuatan diantaranya untuk mempengaruhi untuk lawan jenis, jimat pengasihan atau penarik sukma.

Semua ini berdasarkan kepercayaan kita masing-masing. Meski begitu kita tetap disarankan untuk saling menghargai satu sama lain. Beberapa hal tak bisa diraih dengan mudah tanpa usaha. Jadi pastikan kamu berusaha keras dan berdoa dengan tekun ketimbang berharap pada hal lain di luar dirimu sendiri yang cenderung memiliki kemungkinan untuk mengecewakanmu.

Demikianlah artikel mengenai apa itu klenting mungil . Semoga artikel kali ini dapat membantu menjawab pertanyaanmu. Jangan lupa untuk sampaikan pendapat pada kolom komentar di bawah, ya.

Sumber:

UPDATE TERBARU