Wednesday 25th of December 2024
×

Cara Memeriksa Nomor KIP Dengan NISN Pelajar, Cek di Sini

Cara Memeriksa Nomor KIP Dengan NISN Pelajar, Cek di Sini

--

ASCOMAXX.com – Kartu Indonesia Pintar atau yang sering disebut sebagai KIP adalah penanda/identitas untuk menjamin dan memastikan seluruh anak usia sekolah dari keluarga kurang mampu terdaftar sebagai penerima bantuan ini.

Mereka yang terdaftar bisa menerima akses dana baik melalui jalur pendidikan formal (mulai SD/MI hingga anak lulus SMA/SMK/MA) maupun melalui jalur pendidikan informal dan lain-lain.


Nah nomor KIP menjadi informasi yang penting. Berikut ini akan kami sampaikan informasi mengenai contoh nomor kip dan cara memeriksanya dengan NISN.

Baca juga: Pendaftaran Siswa Baru Sekolah Global Mandiri Tahun Ajaran 2023/2024, Berikut Syarat dan Jadwalnya

Baca juga: Link Nonton Drama Korea Campus Freshman (2023) Full Episode 1-15 Sub Indo, Kisah Mahasiswa Baru

Baca juga: Daftar Harga Menu Kebab Morgans Yogyakarta Terbaru 2023, Paling Favorit! Harga Kantong Mahasiswa

KIP merupakan sebuah program dari pemerintah pusat untuk membantu biaya pendidikan siswa dengan cara memberikan bantuan uang secara langsung. Adapun jumlah bantuannya di sesuaikan dengan jenjang pendidikan yang di lalui oleh siswa bersangkutan.

Melalui program PIP diharapkan semua siswa di Indonesia dapat menamatkan pendidikan minimal 12 tahun. Atau sama dengan lulus jenjang SMA sederajat. 

Sumber:

UPDATE TERBARU