Wednesday 4th of December 2024
×

Rincian Biaya Bangun Rumah Lahan 5x8 Meter 2 Kamar Tidur Lengkap Dengan Desain dan Hitungan Bahan dan Tenaga

Rincian Biaya Bangun Rumah Lahan 5x8 Meter 2 Kamar Tidur Lengkap Dengan Desain dan Hitungan Bahan dan Tenaga

--

Adapun cara menghitung biaya bangun rumah ukuran 5×8 menggunakan hitungan per meter tersebut diantaranya yaitu seperti di bawah ini.

  1. 40 m2 x Rp 3.600.000 = Rp 144.000.000.
  2. 40 m2 x Rp 2.400.000 = Rp 96.000.000.
  3. 40 m2 x Rp 2.800.000 = Rp 112.000.000.

Biaya Jasa Arsitek


Saat ini, biasanya biaya jasa arsitek berada di kisaran Rp 150.000 per meter perseginya. Jadi, untuk rumah ukuran 5×8, kalian perlu mempersiapkan biaya sebesar Rp 6.000.000.

Baca juga: Pembangunan Jalan Tol Probolinggo-Banyuwangi Tahap I Dimulai, Digadang Jadi Ruas Pamungkas Tol Trans Jawa

Baca juga: Cek Skema Box Subwoofer 12 Inch Untuk Rumahan, Bassnya Cocok Banget Buat Karaoke Bareng keluarga

Biaya Lainnya

Ini perlu dipersiapkan untuk berjaga-jaga apabila nantinya pada saat proses pembangunan berlangsung terjadi hal-hal di luar dugaan. Siapkan anggaran biaya lainnya untuk berjaga-jaga sebesar 10% dari total bujet pembangunan rumah.

Sekian informasi lengkap mengenai rincian dana dan cara menghitung biaya pembangunan rumah lahan 5x8 meter 2 kamar tidur terupdate tahun 2023. Semoga dapat membantu.

Sumber:

UPDATE TERBARU