Wednesday 25th of December 2024
×

Lirik Lagu Sorai - Nadin Amizah, Ajarkan Tentang Ikhlas Melepaskan yang Sudah Berlalu

Lirik Lagu Sorai - Nadin Amizah, Ajarkan Tentang Ikhlas Melepaskan yang Sudah Berlalu

--

ASCOMAXX.com - Siapa di sini yang suka mendengarkan musik folk? Jika kamu suka genre ini maka kamu pasti sudah tak asing lagi dengan Nadin Amizah dan lagunya yang berjudul Sorai, yang mana belakangan ini tengah sangat populer.

Nadin Amizah, merupakan salah satu penyanyi muda dan penulis lagu yang berbakat yang kini banyak digemari anak muda milenial.


Berikut kami sampaikan lirik lagu Sorai - Nadin Amizah untuk kamu yang ingin mengetahui penjelasan informasinya simak ulasan lengkapnya di bawah ini agar tidak ketinggalan informasi pentingnya!

Baca juga: Arti Sorai, Bahasa Gaul Viral yang Berawal Dari Lagunya Nadin Amizah

Baca juga: Arctic Monkeys Gelar Konser di Jakarta Tahun 2023, Intip Rekomendasi Lagu Hitsnya Biar Bisa Sing Along!

Baca juga: Lirik dan Terjemahan Lagu SZA - Big Boy, It's Cuffin' Season and All the Girls are Leavin' to Get a Big Boy, I Need a Big Boy

Lagu berjudul Sorai ini dinyanyikan oleh Nadin Amizah. Lagu ini dirilis tahun pada 1 Januari 2019. Secara umum kisahnya menceritakan kepergian seseorang yang pernah berlabuh di hati, tetapi harus merelakan untuk berpisah.

Jikalau pada umumnya ungkapan perpisahan itu dengan kesedihan yang dalam, menariknya dalam lirik lagu Sorai justru mengungkapkan perasaan kegembiraan diikuti dengan perayaan.

Ketika Nadin menyanyikan lagu Sorai ini, gadis kelahiran tahun 2000 tersebut mengatakan bahwa Sorai berasal dari kata sorak-sorai yang dia artikan sebagai teriakan pekik kebahagiaan.

Sumber:

UPDATE TERBARU