Cara Mengecek Sim PKB dengan Mudah, Berikut Link Pendaftaran dan Loginnya!

--
Cara Cek SimPKB
1 Pertama kunjungi laman https://gtk.belajar.kemdikbud.go.id/akun/registrasi
2 Kemudian Isi nomor perserta UKG dan tanggal lahir
3 Klik saya bukan robot lalu klik Register.
Setelah itu lakukan langkah - langkah di bawah ini:
1. Anda masuk ke laman https://paspor-gtk.belajar.kemdikbud.go.id/casgpo/login
2. Masukan email dan password yang sesuai dengan password yang anda miliki. Anda biasnya dapat mendapatkan Password dari ketua MGMP masing-masing, atau dengan menggunakan password yang dimiliki.
3. Selanjutnya tinggal klik login.
4. Setelah klik login, anda akan otomatis masuk ke laman SIMPKB guru.
Cara Cek Nomor SimPKB
- Masukkan nama GTK/ Nomor Peserta UKG
- Klik provinsi sesuai regionaldaerah masing-masing
- Pilih kota/ Kab, klik “Cari GTK”
Sekian ringkasan informasi yang dapat kami sampaikan kepada kalian semua. Semoga sedikit banyak artikel ini bisa berguna dan bermanfaat ya.