Saturday 23rd of November 2024
×

Pondok Pesantren Al Fatah Temboro Magetan: Tentang, Lokasi, Sejarah, dan Jenjang Pendidikan

Pondok Pesantren Al Fatah Temboro Magetan: Tentang, Lokasi, Sejarah, dan Jenjang Pendidikan

--

ASCOMAXX.com – Pada artikel berikut ini adalah informasi mengenai Pondok Al Fatah Temboro Magetan yang tidak boleh kamu lewatkan. Simak ulasan lengkapnya di bawah ini agar tidak ketinggalan informasi pentingnya!

Berdasarkan beberapa sumber, pondok pesantren merupakan sebuah lembaga pendidikan Islam tradisional yang para siswanya tinggal bersama dan belajar di bawah bimbingan guru yang lebih dikenal dengan sebutan kiai dan mempunyai asrama untuk tempat menginap santri.


Baca juga: Lirik dan Chord Lagu Iwan Fals - Ujung Aspal Pondok Gede Mudah Buat Pemula

Baca juga: Pondok Pesantren Lirboyo, Kediri: Pendiri, Sejarah, Lokasi, dan Cabangnya

Baca juga: Deretan Iklan Kontroversial Brand Hijab Rabbani, dari Tagline Bermasalah Hingga Edit Foto Pahlawan Indonesia

Santri tersebut berada dalam kompleks yang juga menyediakan masjid untuk beribadah, ruang untuk belajar, dan kegiatan keagamaan lainnya. Biasanya, area kompleks dikelilingi oleh tembok untuk dapat mengawasi keluar masuknya para santri sesuai dengan peraturan yang berlaku.

Sekilas Tentang Pondok Al Fatah Temboro Magetan

Pondok Al Fatah Temboro Magetan terletak di Temboro, sebuah desa di Karas, Magetan. Dalam perkembangannya, Pondok Pesantren Al-Fatah lebih dikenal sebagai salah satu pusat Jamaah Tabligh di Asia Tenggara.

Sejarah Pondok Al Fatah Temboro Magetan

Pondok ini pertama kali muncul sebagai halakah pengajian di bawah pimpinan K.H. Shiddiq pada 1912. Halakah tersebut bertahan sampai wafatnya Kiai Shiddiq pada 1950. Kepemimpinan diserahkan kepada anaknya, K.H. Mahmud Kholid Umar dengan K.H. Ahmad Shodiq sebagai wakilnya.

Sumber:

UPDATE TERBARU