3 Kota Terpanas di Sumatera Utara, Banyak Aspal Meleleh, Karena Fenomena Heatwave yang Sedang Viral Saat ini?
--
2. Kabupaten Serdang Bedagai
Daerah terpanas kedua di Sumatera Utara adalah Kabupaten Serdang Bedagai.
Ketinggian Kabupaten Serdang Bedagai adalah 4,54 meter di atas permukaan laut.
Kabupaten Serdang Bedagai dikenal dengan keanekaragaman budaya dari penduduknya yang multi etnis.
Ada banyak desa budaya di kabupaten ini, seperti desa budaya Jawa, desa budaya Melayu, desa budaya Banjar, desa budaya Bali dan sebagainya.
Baca juga: Cara Reservasi dan Lokasi Lengkap The One SPA Medan, Wajib Dicoba! Hadirkan Pelayanan SPA Lengkap
Baca juga: Cara Menampilkan Foto Whatsapp di Galeri Pada HP Android, Ikuti Tutorial Simpelnya DISINI !
3. Kabupaten Tapanuli Tengah
Daerah terpanas ketiga di Sumatera Utara adalah Kabupaten Tapanuli Tengah.
Ketinggian wilayah di Kabupaten Tapanuli Tengah adalah 5,02 meter di atas permukaan laut.
Meski tergolong daerah terpanas di Sumatera Utara, kabupaten ini dijuluki Negeri Sejuta Wisata.
Tak heran, karena Kabupaten Tapanuli Tengah memiliki banyak destinasi wisata, terutama pantai dan pulau.
Itulah berbagai deretan kota terpanas di Sumatera Utara yang bersuhu di atas rata-rata karena ketinggiannya yang rendah dari permukaan air laut. Apakah kalian tinggal atau pernah mengunjungi kota-kota tersebut?