Mengenal Teller Kriya adalah: Pengertian, Tugas, Tanggung Jawab, Hingga Persayaratan Untuk Melamar Posisi Ini
--
ASCOMAXX.com – Di bawah ini adalah informasi yang akan kami sampaikan untuk kamu terkait dengan informasi mengenai teller kriya adalah. Para pencari kerja yang berminat di bidang keuangan merapat!
Teller adalah petugas bank yang pekerjaan sehari-harinya berhadapan dengan nasabah dan masyarakat umum. Bank harus menyeleksi petugas yang akan ditunjuk sebagai teller.
Untuk menjadi teller, cara kerja, sikap dan cara pelayanannya kepada nasabah dan masyarakat menjadi cerminan keadaan dan reputasi sebuah bank. Karenanya ini merupakan pekerjaan yang terbilang tricky.
Baca juga: Cara Tarik Tunai E Money Mandiri di Indomaret, Nasabah Bank Mandiri Bisa Cek Caranya di Sini!
Baca juga: Cara Mencetak Rekening Koran BRI Lewat BRImo: Gampang Banget Tak Perlu ke Bank, 5 Menit Jadi
Baca juga: Cara Mengajukan Pinjaman di Bank Secara Offline Lengkap Dengan Persayaratannya yang Wajib Dipenuhi
Sebagai informasi, teller kriya sendiri merupakan sebuah Program Kriya merupakan program Bank Syariah Indonesia yang di adopsi dari (Bank Mandiri Syariah).
Yang mana divisi bank syariah yang dimiliki oleh bank dengan status BUMN telah dilebur menjadi BSI (Bank Syariah Indonesia) salah satunya Bank Mandiri Syariah. Begini informasinya.