Friday 15th of November 2024
×

2 SMA Terbaik di Papua Barat Tahun 2023, Warga Papua Pasti Tahu Kedua SMA ini Prestasinya Sudah Tingkat Nasional

2 SMA Terbaik di Papua Barat Tahun 2023, Warga Papua Pasti Tahu Kedua SMA ini Prestasinya Sudah Tingkat Nasional

--

Tercatat nilai total Tes Potensi Skolastik sekolah ini mencapai 528,39 dan menjadi peringkat 482 nasional. Kemudian ada skor total TKA Saintek yang mencapai total skor 50.821 dan berada di peringkat 688 secara nasional.

Selain itu, nilai total TKA Soshum yang tergolong SMA terbaik se-Papua Barat ini mencapai 49.874 dan menempati peringkat 985 secara nasional.


Hanya ada 2 Sekolah Menengah Atas (SMA) dari wilayah Papua yang masuk daftar Top 1.000 Sekolah LTMPT 2022. Pertama, SMAS Averos Kota Sorong Papua Barat dengan nilai UTBK 528,83 berada di peringkat 570 nasional. Kedua, SMAN 1 Kabupaten Merauke Papua dengan nilai total UTBK 513,92 dengan peringkat 971 nasional.

Baca juga: Contoh Skl Yang Sudah Dilegalisir Penting Banget Buat Mendaftar Sekolah Lanjutan atau Bekerja

Baca juga: Download Sketsa Gambar Manusia dengan Alam Sekitarnya yang Mudah Ditiru dan Menarik Untuk Tugas Sekolah

Baca juga: Judul Lain Manhwa Undercover! Chaebol High School, Series Manhwa Populer Yang Sajikan Cerita Menarik Soal Ketua Gang Sekolah

Hal tersebut mengindikasikan adanya kesenjangan kesempatan siswa SMA di wilayah Papua dengan wilayah Jawa seperti terlihat di bawah ini.

Berikut ini jumlah SMA yang masuk daftar Top1.000 Sekolah LTMPT 2022 menurut wilayah:

  • Jawa: 822 sekolah
  • Sumatera: 108 sekolah
  • Kalimantan: 31 sekolah
  • Bali dan Nusa Tenggara: 24 sekolah
  • Sulawesi: 13 sekolah
  • Maluku dan Papua: 2 sekolah

LTMPT melakukan pemeringkatan dari 23.657 sekolah sementara yang masuk kriteria hanya 3.381 sekolah. Adapun, peserta yang ikut LTMPT sebanyak 745.115 peserta dan yang masuk kriteria 515.165 peserta.

Adapun metode pemeringkatannya LTMPT 2022 adalah sebagai berikut:

  • Sekolah dengan jumlah peserta yang mengikuti UTBK 2022 (lulusan 2022) sebanyak > 40 orang.
  • Jumlah sekolah yang memenuhi kriteria ini sebanyak 3.381 sekolah.
  • Jumlah Peserta yang memenuhi kriteria penilaian UTBK 2022 sebanyak 515.165 orang.
  • Nilai UTBK 2022 dihitung berdasarkan hasil 60% TPS + 40% TKA.
  • Sekolah diurutkan berdasarkan Nilai Total tertinggi hingga terendah.
  • Diambil 1.000 sekolah dengan Nilai Total tertinggi.

Nah itulah tadi informasi mengenai sekolah menengah terbaik yang harus dibanggakan oleh siswa di provinsi Papua Barat!

Sumber:

UPDATE TERBARU