Tuesday 24th of December 2024
×

Spoiler Drama Turki Ego (2023) Episode 11, Erhan Menginginkan Sibel Untuk Jangka Panjang

Spoiler Drama Turki Ego (2023) Episode 11, Erhan Menginginkan Sibel Untuk Jangka Panjang

--

Drama Turki Ego (2023) sendiri disutradarai oleh Doğa Can Anafarta serta ditulis oleh Erkan Birgören dan Tuna Görgün. Serial drama ini memiliki judul lain Erkege Güven Olmaz dan diproduksi oleh Pastel Film.

Sinopsis Drama Turki Ego (2023)

Secara garis besar, drama Turki Ego (2023) menceritakan kisah tentang Elif (Rüya Helin Demirbulut) dan Erhan (Alperen Duymaz) adalah pasangan tunangan yang sangat mencintai satu sama lain.


Harapan terbesar Elif dan Erhan dalam hidup adalah menikah dan membangun rumah tangga yang bahagia. Namun, rutinitas hidup mereka terganggu oleh penipuan tragis. Erhan dan Erhan pun dihadapkan pada hutang yang sangat sulit untuk dibayar.

Sumber:

UPDATE TERBARU