Contoh Pemborosan Energi di Lingkungan Masyarakat yang Wajib Dihindari, Jangan Diulangi Terus!
Sabtu
29-04-2023 /
14:50 WIB
--
Contoh Pemborosan Energi di Lingkungan Masyarakat yang Wajib Dihindari
Sikap hemat energi
- Mematikan lampu saat siang hari yang cerah
- Mematikan keran air setelah bak mandi terisi penuh
- Mencabut daya pengisi laptop dan gadget setelah baterai terisi penuh
- Mematikan kipas angin saat tidak digunakan
- Mematikan dan mencabut kabel komputer dan printer setelah selesai digunakan
- Mengurangi penggunaan kendaraan pribadi dan beralih menggunakan kendaraan umum
- Mematikan kompor jika tidak digunakan atau setelah selesai digunakan
- Mengurangi penggunaan gadget
- Menonton televisi pada jam tertentu saja
Baca juga: Rekomendasi Hotel Early Check-In di Jakarta 2023, Bisa Mudah Reservasi Kapan Aja!
Baca juga: Tipe Hotel yang Menyediakan Layanan Early Check-In di Jakarta Terbaru, Bisa Pilih Hotel Transit!
Sikap boros energi
- Terus menerus menggunakan gadget meskipun sedang tidak dibutuhkan
- Menyalakan kompor secara berlebihan dan saat tidak digunakan
- Terus mencolokkan daya pengisi laptop dan gadget meskipun baterai sudah terisi penuh
- Terus menyalakan air, meskipun bak mandi sudah penuh dan airnya tumpah
- Menyalakan lampu saat siang hari yang cerah
- Menonton televisi sepanjang hari, mulai pagi sampai malam
- Terus menyalakan komputer dan printer meskipun tidak digunakan
- Mematikan AC saat ruangan kosong atau saat tidak digunakan Menyalakan AC secara terus menerus agar ruangan tetap dingin
Bagaimana, sebetulnya mudah bukan menghemat energi. Kamu bisa melakukannya mulai dari hal-hal kecil. Sekian informasi mengenai contoh pemborosan energi dalam kehidupan sehari-hari yang dapat kami sampaikan. Semoga informasi di atas bisa bermanfaat!