Friday 24th of January 2025
×

Poin Penting Dalam Pembangunan Rumah Menurut Adat Jawa, Mulai Doa Penawar Tanah hingga Aliran Air Masuk

Poin Penting Dalam Pembangunan Rumah Menurut Adat Jawa, Mulai Doa Penawar Tanah hingga Aliran Air Masuk

--

ASCOMAXX.com - Berikut akan kami berikan ringkasan informasi tentang cara menghitung membangun rumah dalam adat Jawa. . Seperti yang kita tahu, sebuah rumah adalah impian semua orang baik bagi orang yang sudah menikah atau belum.

Seperti yang kita ketahui, Indonesia merupakan negara dengan penduduk yang heterogen, yang masing-masingnya memiliki tradisi, budaya, serta kebiasaan yang berbeda di setiap daerahnya. Tak heran jika negara tercinta kita ini memiliki beragam adat istiadat.


Salah satu adat yang masih dipegang teguh sampai saat ini adalah adat "menghitung" ketika membangun rumah menggunakan adat Jawa.

Baca juga: 6 Cara Mudah Menghemat Penggunaan Energi di Rumah, Sekolah, dan Masyarakat

Baca juga: Daftar Harga Hebel Terbaru 2023 Satuan Per Biji/ Per Kubik, Yang Mau Bangun Rumah Wajib Tau Nih!

Baca juga: Inspirasi Desain Teras Rumah yang Kekinian Bisa Jadi Referensi Buat yang Mau Renovasi Hunian

Tak hanya harus kokoh, sebuah rumah juga harus membawa berkah bagi penghuninya. Nah, dalam kepercayaan Jawa ada hitungan - hitungan yang mendatangkan keberkahan. 

Poin Penting Dalam Pembangunan Rumah Menurut Adat Jawa

Dewi Sundari mengatakan bahwa dalam Betaljemur Adammakna, kurang lebih ada 32 poin terkait hitungan membangun rumah menurut adat Jawa. Pembahasan tersebut dimulai dari nomor 167 (Memilih Tempat Tinggal) hingga nomor 199 (Agar Air Sumur Enak).

Sumber:

UPDATE TERBARU