Thursday 19th of December 2024
×

Ucapan Kata-Kata 1000 Hari Orang Meninggal yang Menyentuh, Bijak, dan Singkat

Ucapan Kata-Kata 1000 Hari Orang Meninggal yang Menyentuh, Bijak, dan Singkat

--

- "Ya Tuhan, berikanlah ampunan kepada diriku, ibu dan bapakku."

Baca juga: Buatlah Poster yang Berisi Gagasan Penanggulangan Pemanasan Global!


Baca juga: Apa itu CVV BNI Mastercard ? Berikut Fungsi Beserta Kegunaannya Yang Harus Kamu Tahu, Kartu Praktis Buat Belanja Online!

Baca juga: Lowongan Kerja Bank BRI Posisi Magang Frontliner Buat Lulusan SMA Hingga S1 Deadline Sampai 5 Mei 2023

- "Ya Allah, ampunilah dosa kedua orang tuaku dan tempatkan mereka di antara kasih-Mu."

- "Saat terindah adalah bisa berkumpul dan bercanda tawa dengan ayah dan ibu. Namun, saat ini aku hanya bisa bertemu dengan ayah dan ibu melalui doa dan mimpi, senanglah di sana ayah dan ibuku."

- "Ayah, seandainya kau masih di sini, aku ingin bermain denganmu seperti dulu dan menceritakan banyak hal tentang hidupku. Tetapi, sekarang aku hanya dapat dekat denganmu, dalam doaku."

- "Jangan pernah mengabaikan keadaan ayah dan ibumu ketika mereka masih ada karena ketika mereka sudah tidak ada, kamu akan merasakan sepinya hari-harimu tanpa mereka."

- "Tetesan air matamu, membuat hatiku layu. Maafkan aku ayah ibu karena aku sudah mengecewakanmu."

- "Sekarang aku tahu mengapa kamu selalu memintaku untuk kuat karena kamu tahu aku bakalan butuh kekuatan untuk menanggung kepergianmu. Aku merindukanmu, Ibu."

Sumber:

UPDATE TERBARU