Sunday 24th of November 2024
×

Contoh Surat Jawaban Atas Somasi Tanpa Pengacara, Pahami Struktur Format Suratnya Berikut Ini !

Contoh Surat Jawaban Atas Somasi Tanpa Pengacara, Pahami Struktur Format Suratnya Berikut Ini !

--

ASCOMAXX.com – Somasi adalah peringatan yang diberikan terhadap pihak calon tergugat yang berada pada jalur atau proses hukum. Dalam yurisprudensi istilah somasi biasanya sering digunakan untuk menyebut suatu perintah atau teguran. Hal ini sudah di atur dalam Pasal 1238 KUH Perdata. 

Membuat surat somasi atau surat kuasa umum penting karena dapat dijadikan bukti bahwa pihak yang merasa dirugikan sudah melakukan tindakan secara resmi untuk meminta haknya. Nah buat kamu yang sedang mencari Contoh Surat Jawaban Atas Somasi, berikut ini akan kami rangkum mengenai Contoh Surat Jawaban Atas Somasi yang pastinya bisa berguna buatmu.


Baca juga: Contoh Surat Permohonan Uji Labolatorium Air Beserta Fomat Lengkapnya!

Baca juga: Struktur Penulisan Surat Resmi dengan Baik, Benar, dan Bagian Urut

Baca juga: Cara Membuat Surat Permohonan Pensiun, Bisa Untuk Karyawan Swasta Juga

Somasi biasanya memiliki beberapa bentuk pernyataan lalai yang beragam macamnya, namun yang paling umum adalah :

  • Surat perintah, exploit pengertiannya adalah perintah lisan yang disampaikan kepada juru sita dan juga kepada debitur. Kesimpulanya, exploit adalah jenis salinan dari surat peringatan.
  • Akta sejenisnya, ialah akta otentik yang sejenis dengan exploit juru sita
  • Perikatan sendiri, perikatan biasanya terjadi apabila pihak-pihak menentukan terlebih dahulu saat adanya kelalaian dari debitur di dalam suatu perjanjian.

Sumber:

UPDATE TERBARU