Monday 23rd of December 2024
×

Contoh Fotocopy Buku Nikah yang Benar, Lengkapi Persyaratan Ketika Akan Menikah

Contoh Fotocopy Buku Nikah yang Benar, Lengkapi Persyaratan Ketika Akan Menikah

--

Contoh Fotocopy Buku Nikah Atas Bawah atau Bolak-Balik

Setelah melangsungkan pernikahan, pasangan baru harus melegalisir buku surat nikah. Salah satu syarat untuk melakukan legalisir surat keterangan nikah adalah dengan melampirkan fotocopy buku surat nikah.

Fotocopy buku surat nikah ini nantinya akan ditandatangani oleh pihak yang berwenang di dalam surat keterangan nikah serta dibubuhkan stempel dari KUA untuk buku surat nikah yang dilegalisir. 


Ketika anda ingin mendaftarkan kartu keluarga (KK) atau Akte lahir anak, pasti pihak administrasi untuk membawa salinan buku nikah dalam bentuk Fotocopy.

Fotocopy Buku Nikah ternyata cukup mudah, kamu bisa menggunakan mesin Fotocopy atau mesin printer yang mempunyai fitur fotocopy. Begini caranya.

Baca juga: Contoh Analytical Exposition Text Singkat, Ragam Teks Bacaan Bahasa Inggris

Baca juga: Contoh Teks Pranatacara Pengantin Bahasa Jawa, Harus Mahir Tingkatan Bahasanya!

Baca juga: Kumpulan Gambar Contoh Bingkai Kaligrafi Simple Tapi Menarik yang Bagus Buat Hiasan  

Cara Fotocopy Dengan Mesin Canon

  1. Pilih kertas ukuran F4 / U2
  2. Pilih Special Features
  3. Pilih image combination
  4. Pilih LGL
  5. Lalu tekan 2 on 1
  6. Tekan Next lalu OK
  7. Copy Ratio 100%
  8. Letakan bagian buku nikah yang mempunyai Foto ( Halaman 1) pada mesin fotocopy lalu tekan start
  9. Letakan bagian buku nikah halaman selanjutnya ( Halaman 2 ) pada mesin fotocopy lalu tekan start
  10. Pada layar konfirmasi tekan done
  11. Lihat hasil cetak sudah sesuai, silahkan simpan pengaturan untuk mempermudah pekerjaan anda selanjutnya.

Nah, demikianlah informasi mengenai contoh fotocopy buku nikah yang dapat kami sampaikan. Semoga informasi di atas bisa bermanfaat!

 

Sumber:

UPDATE TERBARU