Friday 24th of January 2025
×

Cara Tukar Poin SGM Lewat WhatsApp, Katalog Hadiah Menantimu!

Cara Tukar Poin SGM Lewat WhatsApp, Katalog Hadiah Menantimu!

--

Cara Tukar Poin SGM Lewat WhatsApp

Program tukar poin SGM terbuka bagi seluruh WNI yang memiliki anak berusia satu tahun dan sedang berdomisili di Indonesia. Namun, ada satu syarat untuk mengikuti program ini. Syaratnya adalah ikut bergabung Klub Bunda SGM Membership yang merupakan program loyalitas dari Sarihusada Generasi Mahardhika (SGM).

Cara tukar poin SGM melalui WhatsApp adalah daftarkan diri di situs resminya. Lalu, pastikan membeli produk SGM Eksplor Pro-gess Max atau SGM Bunda Pro-gress Maxx.


Daftarkan Diri di Situs Resminya

Daftarkan diri melalui website www.generasimaju.co.id/klub-generasi-maju. Kemudian, pastikan membeli produk SGM Eksplor Pro-gress Maxx dan/atau SGM Bunda Pro-gress Maxx. Lalu, masukkan kode unik yang ada di dalam kemasannya ke kolom yang tersedia di website.

Konfirmasi Hadiah yang akan Ditukarkan

Jika sudah, klik tombol 'Tukar Poin' yang berada di bawah gambar hadiah. Konfirmasi hadiah yang akan ditukarkan sesuai dengan jumlah poin pada laman pop-up yang muncul. Hadiah akan dikirimkan ke nomor HP yang terdaftar di Klub Generasi Maju di WhatsApp atau akan dihubungi oleh tim Careline SGM.

Baca juga: Gambar Kartun PSHT Pasang Kuda-Kuda Hingga Filosofi Eyang Suro, Download di Sini!

Baca juga: Tanda Six Twin Domino Qiu Qiu Bakal Keluar, Pecah! Auto Jadi Sultan dan Banjir Cuan

Baca juga: Download Higgs Domino Background Custom Terbaru 2023 Unlimited Money APK, Mainkan Game Slot Online Populer

Nah, itu dia informasi yang bisa kami sajikan untukmu yang ingin mengetahui cara tukar poin sgm lewat WhatsApp dengan katalog hadiah menanti. Semoga bermanfaat.

 

Sumber:

UPDATE TERBARU