Tuesday 24th of December 2024
×

Spoiler Anime Ao No Orchestra (The Blue Orchestra) Episode 5, Saeki Mengetahui Kemampuan Aono yang Lain

Spoiler Anime Ao No Orchestra (The Blue Orchestra) Episode 5, Saeki Mengetahui Kemampuan Aono yang Lain

--

ASCOMAXX.com - Anime terbaru yang rilis pada April 2023 kemarin adalah Ao No Orchestra (The Blue Orchestra) . Memiliki kisah yang unik dan menarik, anime ini kini menjadi buruan banyak penggemarnya. Kini anime tersebut akan memasuki episode 5, berikut informasi lengkap terkait spoiler episode barunya.

Ao no Orchestra atau juga dikenal dengan judul The Blue Orchestra merupakan anime Jepang yang diadaptasi dari sebuah komik manga. Perilisannya baru tayang di tanggal 9 April 2023 dan dikerjakan oleh studio Nippon Animation.


Sebelumnya, Ao no Orchestra adalah seri komik yang dikarang oleh Makoto Akui. Komik ini pertama kali diserialisasikan pada tahun 2017 melalui aplikasi Manga ONE milik Shogakukan. Kemudian rilisan fisik dari komik ini dirilis juga oleh Shogakukan dalam majalah Ura Sunday Magazine.

Baca juga: Nonton Anime Boku no Kokoro no Yabai Yatsu (The Dangers in My Heart) Episode 6 Sub Indo, Kyoutarou Mulai Ada Rasa

Baca juga: Sinopsis Anime Tengoku Daimakyou Episode 6, Para Dokter Curiga Tentang Bug!

Baca juga: Spoiler Anime Jigokuraku (Hell's Paradise) Episode 6, Tak Disangka-sangka! Gabimaru Membuat Kikatsugan

Nonton Anime Ao No Orchestra (The Blue Orchestra) Episode 5 Sub Indo

Episode 5 dari Blue Orchestra akan menampilkan lanjutan persaingan antara Saeki dan Aono. Aono memang memiliki bakat yang menonjol dan mampu menarik perhatian penonton dengan cepat, tetapi dia terkejut dengan bakat yang dimiliki Saeki dan terlihat sangat gugup untuk tampil.

Sumber:

UPDATE TERBARU