Sunday 24th of November 2024
×

Cara Cetak Boarding Pass Citilink, Gampang Banget! Dijamin 100% Langsung Berhasil

Cara Cetak Boarding Pass Citilink, Gampang Banget! Dijamin 100% Langsung Berhasil

--

Baca juga: Rekomendasi Tempat Laundry Express Terdekat Dari Lokasi Saya Layani Dry Cleaning, Setrika, dan Antar Jemput Cucian

Baca juga: Rekomendasi Martabak Manis Ketan Hitam Terdekat dan Paling Populer 2023, Nyesel Banget Kalau Nggak Cobain!


Baca juga: Rekomendasi Anime 18+ Terbaik Sepanjang Masa Tahun 2023, Bocil Gak Boleh Kepo!

- Melalui Aplikasi Traveloka

  1. Silakan daftar akun terlebih dahulu dengan cara klik ‘Daftar Sekarang’.
  2. Apabila sudah memiliki akun Traveloka, kamu bisa masuk ke menu ‘e-ticket Anda’.
  3. Pada menu ‘Pesanan’ atau ‘Check in online’, di halaman utamanya kamu bisa klik ‘e-ticket’ dan ketuk ‘Check in online’.
  4. Masukkan semua data yang dibutuhkan untuk check in dan setujui semua kebijakan check in online Citilink tersebut.
  5. Klik tombol ‘Check in’ dan jika berhasil, maka akan muncul boarding pass citilink yang bisa kamu gunakan.
  6. Boarding pass Citilink itu bosa kamu lihat lewat e-tiket dan email yang kamu daftarkan.
  7. Kamu bisa mengirim atau mencetak boarding pass untuk keperluan masuk ke dalam pesawat.

Itu dia informasi mengenai cara cetak boarding pass Citilink yang dapat kami sampaikan. Semoga informasi di atas bisa bermanfaat dan hati-hati di jalan!

Sumber:

UPDATE TERBARU