Monday 20th of January 2025
×

Contoh Undangan Pernikahan Katolik Simple dan Elegan 2023, Untuk Inspirasi Acara

Contoh Undangan Pernikahan Katolik Simple dan Elegan 2023, Untuk Inspirasi Acara

--

Baca juga: Contoh Kode Booking Pesawat di Indonesia, Mulai dari Lion Air Hingga Garuda Indonesia

Baca juga: Contoh Kalimat Raos dalam Percakapan Bahasa Sunda, Biasa Digunakan di Kehidupan Sehari-hari


Baca juga: Kumpulan Contoh Kecap Rajekan Dwimadya yang Sering Digunakan dalam Percakapan Bahasa Sunda

Contoh Undangan Pernikahan Katolik

Pada pembahasan kali ini, kami akan membagikan contoh surat undangan pernikahan Katolik yang bisa kamu jadikan inspirasi. Berikut contohnya:

Kepada Yth,

Bapak/Ibu [Nama Tamu],

Dengan hormat, kami [Nama Mempelai Pria] dan [Nama Mempelai Wanita] memohon kehadiran Bapak/Ibu pada acara pernikahan kami yang akan dilaksanakan pada:

Hari : Sabtu, 27 Juni 2023
Waktu : Pukul 10.00 WIB
Tempat : Gereja Katolik Santa Maria
Jalan : Jalan Raya No. 123
Kota : Jakarta

Acara ini merupakan momen penting bagi kami dan kami berharap Bapak/Ibu dapat memenuhi undangan ini. Kami akan sangat bersyukur jika Bapak/Ibu dapat memberikan dukungan dan doa kepada kami pada hari yang spesial ini.

Atas perhatian dan kehadiran Bapak/Ibu, kami ucapkan terima kasih.

Hormat kami,

[Nama Mempelai Pria] & [Nama Mempelai Wanita]

Nah, itu dia informasi mengenai contoh surat undangan pernikahan Katolik yang dapat kami sampaikan. Semoga informasi di atas bisa bermanfaat!

Sumber:

UPDATE TERBARU