Monday 20th of January 2025
×

Rangkuman Materi Pelajaran Matematika Kelas 4 SD Semester 1 dan 2 Kurikulum Merdeka Tahun 2023/2024

Rangkuman Materi Pelajaran Matematika  Kelas 4 SD Semester 1 dan 2 Kurikulum Merdeka Tahun 2023/2024

--

ASCOMAXX.com – Siapa di sini yang suka banget sama matematika angkat tangannya! Pada artikel kali ini kami akan menyampaikan informasi mengenai rangkuman materi pelajaran matematika kelas 4 sd semester 1 dan 2 kurikulum merdeka. Cekidot!

Matematika merupakan bidang ilmu, yang mencakup studi tentang topik-topik seperti bilangan (aritmetika dan teori bilangan), rumus dan struktur terkait (aljabar), bangun dan ruang tempat mereka berada (geometri), dan besaran serta perubahannya (kalkulus dan analisis).


Matematika sendiri juga menjadi salah satu mata pelajaran yang diajarkan kepada siswa di Indonesia secara umum dari pendidikan dasari. Setiap siswa dibekali oleh buku yang mendampingi mereka belajar.

Baca juga: Download Soal-soal Belajar Statistika Matematika Kelas 8 SMP/MTS, Disertai dengan Jawaban!

Baca juga: Contoh Soal PAT Matematika Jenjang SD MI Kelas 2 Semester 2 Terlengkap, Disertai dengan Kunci Jawaban

Baca juga: 10 Contoh Soal Matematika SD MI Kelas 1 Kurikulum Merdeka, Lengkap Pembahasan dan Kunci Jawaban

Berikut ini adalah informasi mengenai rangkuman materi pelajaran matematika kelas 4 sd semester 1 dan 2 kurikulum merdeka yang tidak boleh kamu lewatkan. Simak ulasan lengkapnya di bawah ini agar tidak ketinggalan informasi pentingnya!

Rangkuman Materi Pelajaran Matematika Kelas 4 SD Semester 1 dan 2

1. Kelipatan dan Faktor Bilangan

Pada bab ini berikut materi yang akan kamu pelajari:

Kelipatan Bilangan – Teori
Faktor Bilangan – Teori
Bilangan Prima – Teori
KPK dan FPB
Menyelesaikan Masalah KPK dan FPB – Teori
Latihan Ulangan Kelipatan dan Faktor Bilangan PG
Latihan Ulangan Kelipatan dan Faktor Bilangan

Sumber:

UPDATE TERBARU