Friday 20th of December 2024
×

Sinopsis Film Royalteen: Princess Margrethe (2023), Tayang di Netflix! Melanjutkan Kisah Dramatis Margrethe

Sinopsis Film Royalteen: Princess Margrethe (2023), Tayang di Netflix! Melanjutkan Kisah Dramatis Margrethe

--

Meskipun mengalami kejadian tersebut, Margrethe harus menjaga rahasia agar keluarga kerajaan Norwegia tidak mengalami malu.

Suatu saat, Margrethe mendapatkan kabar bahwa kerajaan Denmark akan berkunjung dan dia mengambil kesempatan itu untuk bertemu dengan pangeran Alexander yang selama ini telah berbicara dengannya selama berbulan-bulan.


Sementara itu, Margrethe harus berjuang tidak hanya sebagai seorang putri yang kuat dan berkuasa, tetapi juga sebagai seorang wanita muda yang mencari cinta ketika drama keluarga mulai menumpuk di kerajaan Norwegia.

Baca juga: Jadwal Bioskop Suzuya Marelan Medan Bulan Mei 2023, Sewu Dino Masih Jadi Film Terlaris Bulan Ini!

Baca juga: Nonton Film Semi Filipina Fall Guy (2023) Full HD Sub Indo, Sudah Rilis! Berikut Link Nonton Resmi Bukan Rebahin, LK21

Baca juga: Sinopsis Film Horor Thailand Inhuman Kiss (2023) Romansa Wanita Setangah Iblis dan Lelaki Dengan Gen Abnormal

Jika kalian penasaran dengan kisah Margrethe, bisa menyaksikan film ini melalui streaming Netflix. Demikianlah informasi yang dapat kami sampaikan terkait sinopsis lengkap Royalteen: Princess Margrethe (2023) yang kini sudah mulai tayang di Netflix. Semoga informasi ini bisa bermanfaat dan selamat menyaksikan kisah serunya.

Sumber:

UPDATE TERBARU