Friday 20th of December 2024
×

Sinopsis Film Sword Art Online Progressive: Scherzo of Deep Night, Siap Tayang di Indonesia 4 Januari 2023

Sinopsis Film Sword Art Online Progressive: Scherzo of Deep Night, Siap Tayang di Indonesia 4 Januari 2023

--

Sinopsis Anime Sword Art Online Progressive: Scherzo of Deep Night

Cerita pada SAO Progressive sendiri menceritakan kisah petualangan Kirito dan Asuna di kastil Aincard, yang pada series utamanya memiliki cerita yang terbilang singkat dan tidak dijelaskan secara rinci bagaimana petualangan mereka didalam kastil Aincard.

Baca juga: Sinopsis Telefilm Malaysia Bukan Syurga Pilihan Paparkan Realiti Perkahwinan Penuh Kehancuran (2022) Lengkap


Baca juga: Sinopsis Film Chapter 1: Mae Nak Reborn, Remake Film Horor Populer Thailand yang Siap Bikin Merinding Akhir Tahunmu

Baca juga: Film Remake Bayi Ajaib Siap Hantui Awal Tahun, Tayang 19 Januari 2023

Pada Movie SAO Progressive pertama ini, cerita dimulai dari sudut pandang Asuna ketika dia memulai perjalanan di dalam game Sword Art Online. Asuna yang menjadi tokoh sentral dalam film ini akan menceritakan bagaimana perjalanan dia bertahan dan menjadi kuat di dalam game Sword Art Online.

Nah, demikianlah informasi mengenai sinopsis anime Sword Art Online Progressive: Scherzo of Deep Nightyang dapat kami sampaikan. Semoga informasi di atas bisa bermanfaat dan kamu bisa menyaksikan film anime ini melalui bioskop kesayanganmu!

Sumber:

UPDATE TERBARU