Wednesday 25th of December 2024
×

Kode Warna Latar Pas Foto Paling Lengkap dan Cara Mengedit Mudah Tanpa Aplikasi

Kode Warna Latar Pas Foto Paling Lengkap dan Cara Mengedit Mudah Tanpa Aplikasi

--

Kode Latar Pas Foto

Dilansir dari berbagai sumber, berikut ini adalah daftar kode warna latar pas foto:

- Kode warna merah: #db1514
- Kode warna biru: #0090ff
- Kode warna putih: #FFFFFF


Baca juga: Sinopsis Drama Jepang First Love: Hatsukoi (2022), Terinspirasi dari Dua Lagu Cinta Karya Utada Hikaru

Baca juga: Rangkuman Berita Viral 2022: Dari Low Tuck Kwong Jadi Orang Terkaya hingga Trend Mainan Lato-lato

Baca juga: Spoiler Manhwa The Tyrant Wants To Live Honestly Chapter 14, Dorothy Ingin Belajar Pedang dari Stevan

Cara Mengganti Latar Pas Foto

Dilansir dari berbagai sumber, berikut ini adalah tutorial ganti background foto merah dan biru:

Remove.bg

1. Kunjungi website Remove.bg.
2. Klik opsi UploadImages.
3. Tentukan foto mana yang akan diedit, kemiudian klik Upload.
4. Tunggu sebentar, kemudian foto akan ditampilkan dengan backgrround transparan.
5. Klik Edit untuk mengganti warna bacground.
6. Klik Colour.
7. Piilih warna.
8. Tekan tombol OK.
9. Jika sudah selesai maka klik Download.

Background Burner

1. Buka website burner.bonanza.com.
2. Setelah website terbuka, gulir ke bawah dan klik tombol Choose a photo atau lebih mudah yaitu drag foto yang akan diedit ke Drag and Drop.
3. Tunggu sesaat hingga proses uploadnya selesai. Pilih foto yang muncul dengan menekan opsi Select.
4. Jika kurang rapih, bisa diedit secara manual dengan cara klik opsi Touch up.
5. Jika sudah sesuai dengan keinginan, klik Finish.
6. Klik opsi Replace Background untuk mengganti background.
7. Pilih sesuai dengan kenginan.
8. Untuk menyimpan foto, terlebih dahulu login dengan akun Google atau Facebook.
9. Selesai.

Sumber:

UPDATE TERBARU