Syarat dan Harga BPKB Motor di Pegadaian Lengkap Dengan Cara Pengajuannya yang Sesuai Prosedur
--
Keunggulan dari Gadai Kendaraan Pegadaian
- Uang pinjaman mulai dari Rp 1 juta sampai lebih dari Rp 500 juta (BMPK)
- Dapat diperpanjang berulang kali
- Sewa modal mulai dari 1 persen per bulan (reguler) atau 0,05 persen per 15 hari (fleksi)
- Layanan mudah, cepat, dan aman
- Tanpa perlu buka rekening dan uang pinjaman dapat ditransfer ke rekening nasabah
- Kendaraan aman dititip di Pegadaian
Syarat Gadai BPKB Motor di Pegadaian
- Membawa barang jaminan berupa kendaraan bermotor
- Membawa fotokopi kartu identitas (KTP)
- Melampirkan surat kendaraan (STNK dan BPKB)
- Mengisi form pengajuan Gadai
Baca juga: Cara Cepat Gadai Sertifikat Tanah di Pegadaian Tanpa Bi Checking dan Survey
Daftar Harga Gadai BPKB motor di Pegadaian
- Uang pinjaman: Rp 1 juta s/d Rp 500 juta atau lebih
- Administrasi: Rp 2.000 s/d Rp 125.000
- Sewa modal: 1 - 1,2 persen per 15 hari
- Jangka waktu: 1 - 120 hari
Jenis Gadai BPKB Kendaraan di Pegadaian
1. Kredit Cepat Aman (KCA)
Nominal pinjaman yang bisa Anda dapatkan mencapai Rp500 juta atau lebih. Untuk jangka waktu pengembalian pinjaman melalui layanan KCA ini juga terbilang ringan, yaitu selama 4 bulan.
2. Kreasi
Biaya pinjaman yang dapat diberikan mulai dari Rp1 juta hingga Rp400 juta dengan jangka waktu yang bisa Anda sesuaikan, mulai dari 12, 18, 24, hingga 36 bulan.