Tuesday 21st of January 2025
×

Spoiler Drama China The Maid Ballad (2023) Episode 18-20, Waduh! Chen Tong Xue Lagi Galau Akut

Spoiler Drama China The Maid Ballad (2023) Episode 18-20, Waduh! Chen Tong Xue Lagi Galau Akut

--

The Maid Ballad (2023) sendiri merupakan kisah yang diadaptasi dari manhua dengan judul sama karya Ga Cha Shang Hua. Drama romantis ini tayang mulai 10 hingga 25 Mei 2023 dengan total 24 episode. Penggemar bisa menyaksikannya melalui platform streaming online WeTV.

Baca juga: Link Nonton Drama Jepang Anata ga Shitekurenakute mo (2023) Episode 7 Sub Indo: Spoiler, Jadwal Rilis, dan Situs Nonton


Baca juga: Spoiler Drama Jepang Bokura no Shokutaku (2023) Episode 7, Tane Merasa Beruntung Karena Minoru

Baca juga: Siapa Sosok Erna Megawati yang Viral, Tinggal di Jepang Tapi Suka Ngomong Bahasa Jawa Medok

Daftar Pemeran The Maid Ballad (2023)

Untuk menambah informasi, berikut ini adalah daftar pemain drama China The Maid Ballad (2023):

  • Han Le Yao sebagai Xuan Qian Cao
  • Hu Wen Xuan sebagai Chen Tong Xue
  • Zhou Chuan Jun
  • Li Jia Xiang

Spoiler Drama China The Maid Ballad (2023) Episode 18-20

Sebelumnya terlihat jika Chen Tong Xue sedang sedih melihat kepergian Xuan Qian Cao. Dia tidak bisa merelakan Xuan Qian Cao pergi dengan lelaki lain. Namun, Chen Tong Xue tidak mengetahui apa yang harus dilakukan.

Di sisi lain, Xuan Qian Cao sedang berusaha untuk mengungkapkan rahasia di kekaisaran. Dia menyamar dan akan menyelinap. Lantas, akankah misinya berhasil?

Nah, itu dia informasi mengenai sinopsis drama China The Maid Ballad (2023) episode 18-20 yang dapat kami sampaikan. Semoga informasi di atas bisa bermanfaat dan kamu bisa menyaksikannya melalui platform streaming online.

Sumber:

UPDATE TERBARU