Saturday 21st of December 2024
×

Ini Gaji Pekerja Operator Crane, Dengan Rincian Tugas dan Tanggung Jawabnya Lengkap

Ini Gaji Pekerja Operator Crane, Dengan Rincian Tugas dan Tanggung Jawabnya Lengkap

--

2. Melakukan pemeriksaan crane

Sebelum menggunakan crane, seorang operator perlu memeriksa seluruh bagian crane terlebih dahulu. Tujuannya untuk memastikan apakah crane dalam kondisi baik dan aman untuk digunakan atau tidak, kemudian hasilnya harus dicatat pada buku pemeriksaan dan pengoperasian harian selama crane dioperasikan. Dengan melakukan pemeriksaan secara rutin diharapkan akan meminimalisasi dan bahkan mengeliminasi kecelakaan kerja.


Baca juga: Sinopsis Film Men of Plastic, Ma Dong Seok dan Jung Kyung Ho Kerja Sama Bikin Klinik Bedah Plastik

Baca juga: Arti Warna di Helm Proyek, Menggambarkan Posisi Kerja di Proyek Lapangan, Anak Proyek Wajib Tau!

Baca juga: Daftar Jurusan Sepi Peminat di Universitas Airlangga Surabaya, Meskipun Sepi Peminat Tapi Prospek Kerja Bagus

3. Selalu sigap dan siaga

Operator crane diharuskan untuk sigap dan siaga saat bekerja, terutama saat terjadi gangguan atau kerusakan pada crane. Operator harus segera menghentikan operasi crane dan melapor kepada pengawas dan atasan apabila terjadi kendala. Mereka bertanggung jawab penuh terhadap crane selama dioperasikan, dan dilarang meninggalkan kabin crane selama bekerja. Operator juga diberikan hak untuk melarang pihak yang tidak berwenang menggunakan crane.

4. Menjaga keselamatan diri sendiri dan orang lain

Memperhatikan keselamatan diri sendiri dan orang lain yang berada di sekitar crane merupakan tanggung jawab yang juga perlu diemban seorang operator.
Mereka harus memastikan beban yang diangkat tidak melebih kapasitas, serta menjaga keseimbangan beban agar tidak menyebabkan crane menjadi tidak stabil.

Demikian tadi informasi tentang gaji pekerja operator crane dengan tugas & tanggung jawabnya. Jangan lupa untuk terus mengupdate informasi lainnya di ascomaxx.com.

Sumber:

UPDATE TERBARU