Cara Membuat Hiasan Karton di Kelas Dengan Spidol, Ikuti Tutorialnya 5 Menit Jadi
--
4. Pohon absensi dengan bingkai foto dari kertas karton
Pohon absensi dengan bingkai foto dari kertas karton ini umum ditemui di TK atau SD. Kamu bisa mengkreasikan bentuk pohon dari kombinasi cat warna atau kertas lipat, kamu bisa memilih warna-warna yang terang supaya situasi ruangan lebih hidup.
Baca juga: Pemain Bola Voli yang Bertugas Sebagai Pengumpan Disebut Apa? Berikut Penjelasannya
Baca juga: Cara Menggunakan Bot Nulis Tangan Online Telegram Terbaru 2023, Tugas Selesai dalam Hitungan Detik!
5. Membuat bulletin board
Bermodalkan kertas lipat, kertas karton besar, lem dan spidol, murid beserta guru bisa berkreasi membuat bulletin board yang kreatif. Di sini, terdapat kelengkapan info mengenai kalender, jadwal kegiatan hari ini hingga waktu libur dalam sebulan.
Nah, demikianlah informasi terkait contoh gambar struktur organisasi kelas yang kreatif dari karton. Sekian informasi dari kami semoga ini bisa bermandaat