Friday 24th of January 2025
×

Profil dan Biodata Freya JKT48 yang Viral di Twitter, Idaman Baru Para Cowok

Profil dan Biodata Freya JKT48 yang Viral di Twitter, Idaman Baru Para Cowok

--

ASCOMAXX.com - Girl Band JKT48 pasti sudah tidak asing lagi terdengar. Girlband yang sudah berdiri lama ini selalu melakukan regenerasi dari setiap angkatan. Salah satu mantan anggotanya yang sempat viral adalah Freya Jayawardana. Berikut profil dan Biodata lengkapnya.

JKT48 merupakan grup idola asal Indonesia yang merupakan saudari dari grup idola Jepang, AKB48. Grup ini didirikan pada tahun 2011 dan berpusat di Jakarta. Konsep JKT48 didasarkan pada konsep AKB48, yaitu "idola yang dapat kamu temui" atau "idola di sampingmu".


Baca juga: Profil dan Biodata KSon, VTuber Cantik dan Populer yang Dikabarkan Siap Tinggalkan VShojo

Baca juga: Profil dan Biodata Yosuke Sugino, Aktor Jepang Pemeran Sei Handa Dalam Live Action TV Drama Adaptasi Dari Anime Barakamon (2023)

Baca juga: Profil Biodata Lengkap Kanna Hashimoto, Pemain Drama Ousama Ni Sasagu Kusuriyubi

Salah satu ciri khas dari grup band JKT48 ini adalah adanya teater di mana para anggota akan tampil secara rutin. Grup ini terdiri dari sejumlah anggota, yang terpilih melalui audisi dan melalui sistem pelatihan yang ketat. Setiap generasi anggota JKT48 memiliki trainee yang berlatih untuk menjadi anggota resmi.

Salah satu anggota JKT48 yang telah lulus dan menjadi viral di media sosial adalah Freya Jayawardana. Freya merupakan member JKT48 Generasi ke-7. Ia masih gadis muda yang memiliki paras cantik dan kini sedang menjadi idaman para cowok.

Profil Freya JKT48

Freya memiliki nama lengkap Freyana Shifa Jayawardana, mantan anggota grup idola Indonesia, JKT48.

Sumber:

UPDATE TERBARU