Friday 15th of November 2024
×

Syarat dan Cara Pengajuan Kredit Mobil Amanah di Pegadaian Lengkap Dengan Keuntungannya yang Lebih Bonafit

Syarat dan Cara Pengajuan Kredit Mobil Amanah di Pegadaian Lengkap Dengan Keuntungannya yang Lebih Bonafit

--

Keuntungan Kredit Amanah Pegadaian

  • Layanan bisa dijaukan disetiap cabang outlet pegadaian yang ada disetiap kecamatan di Indonesia
  • Uang muka dan angsuran terjangkau, jika dibandingkan perbankan
  • Biaya adminitasri murah, dan angsuran tetap,
  • Menggunakan hukum dan prinsip prinsip syariah. 
  • Jangka waktu pinjaman atau tenor kredit mobil atau motor di amanah pegadaian mulai 12 bulan sampai dengan 60 bulan. 

Baca juga: Rekomendasi PAUD dan TK Terdekat Dari Lokasi yang Saya Sudah Dapat Akreditasi A, Ini Alamatnya

Baca juga: Syarat dan Cara Kredit Barang di Spektra dan Mitranya yang Tidak Ribet, Cocok Buat Beli Peralatan Rumah Tangga Elektronik


Baca juga: Cara Membersihkan Bi Checking di OJK Secara Online, Dijamin Manjur Hapus Semua Catatan Kredit Sampai Galbay

Syarat Mengajukan Kredit Mobil di Amanah Pegadaian

  • Calon debitur merupakan karyawan atau pegawai tetap suatu instansi pemerintah/ perisahaan swasta minimal telah bekerja selama 2 tahun
  • Jika bukan pegawai, maka perlu adanya surat ijin usaha dalam melampirkan dokumen persyaratan.
    Beberapa persyaratan dokumen yang dibutuhkan:
    - Fotokopi KTP (suami/isteri), Fotokopi Kartu Keluarga,
    - SK pengangkatan sebagai pegawai / karyawan tetap, Rekomendasi atasan langsung, Slip gaji 2 bulan terakhir
    - Surat ijin usaha
    - Calon debitur Mengisi form aplikasi AMANAH, serta mandatangai akad amanah
    - Membayar uang muka yang disepakati (minimal 20%) dari total plafon yang diambol atau harga OTR Kendaraan bermotor.
    - Cara pembayaran angsuran bisa lewat atm, indomart, afamart, atau datang langsung ke outlet.

Sekian informasi terkait syarat dan cara pengajuan kredit mobil amanah di pegadaian yang bisa kami sampaikan pada kesempatan kali ini. Simak terus artikel kami untuk mendapatkan informasi menariknya, ya.

Sumber:

UPDATE TERBARU