Tuesday 24th of December 2024
×

Syarat Mengajukan Kredit Sertifikasi Guru di Bank Beserta Cara Pengajuannya Tahun 2023 yang Wajib Kamu Catat

Syarat Mengajukan Kredit Sertifikasi Guru di Bank Beserta Cara Pengajuannya Tahun 2023 yang Wajib Kamu Catat

--

Bank yang Melayani Kredit Sertifikasi Guru

Bank Ekadharma

Syarat yang dibutuhkan adalah sebagai berikut: 

  1. Fotocopy KTP
  2. Fotocopy Kartu Keluarga (KK)
  3. Fotocopy NPWP
  4. Fotocopy surat nikah suami/istri
  5. Fotocopy KTP suami/istri
  6. Surat Keterangan mengajar di sekolah yang ditanda tangani kepala sekolah
  7. Fotocopy slip gaji
  8. Memiliki tabungan di Bank Ekadharma

Kredit Sertifikasi Guru dari Pegadaian

Syarat yang dibutuhkan adalah sebagai berikut: 

  1. SK Pengajar
  2. Slip gaji
  3. Fotocopy KTP
  4. Fotocopy Kartu Keluarga (KK)
  5. Fotocopy NPWP
  6. BPKB Kendaraan Bermotor

Baca juga: Syarat Ambil Pinjaman Bank Keliling Lengkap Dengan Kelebihan dan Kekurangannya yang Wajib Kamu Tahu

Baca juga: Ciri- Ciri KTA yang Disetujui Oleh Bank, Gunakan Trik Ini Dijamin Lolos ACC dan Langsung Cair

Baca juga: Cara Tarik Saldo E Money di Indomaret Lewat Dompet DIgital, Bisa Langsung Cair atau Transfer ke Rekening Bank

BNI (Bank Negara Indonesia)

Syarat yang dibutuhkan adalah sebagai berikut: 

  1. merupakan pegawai tetap atau PNS
  2. menunjukkan KTP asli dan fotocopy
  3. membawa Kartu Keluarga asli dan fotocopy
  4. fotocopy NPWP
  5. membawa fotocopy surat nikah
  6. membawa fotocopy KTP pasangan (suami atau istri)
  7. memiliki tabungan di BNI
  8. menunjukkan buku tabungan
  9. menunjukkan sertifikat pendidik dan fotocopy yang telah dilegalisir
  10. fotocopy dokumen jaminan
  11. pas foto 4×6 suami dan istri
  12. fotocopy slip gaji 3 bulan terakhir
  13. fotocopy rekening koran selama 6 bulan terakhir

Bank Mandiri Taspen

Syarat yang dibutuhkan adalah sebagai berikut: 

  1. Fotocopy KTP
  2. Fotocopy NPWP
  3. Fotocopy Kartu Keluarga (KK)
  4. Fotocopy KTP suami/istri
  5. Fotocopy surat nikah suami/istri
  6. Surat Keterangan Bekerja / mengajar di sekolah
  7. Fotocopy slip gaji
  8. Menjaminkan SK pendidik atau pensiunan pendidik

Sumber:

UPDATE TERBARU