Monday 20th of January 2025
×

Doa Untuk Diri Sendiri dan Orang Tua dalam Bahasa Sunda, Semoga Diijabah Oleh Allah Swt

Doa Untuk Diri Sendiri dan Orang Tua dalam Bahasa Sunda, Semoga Diijabah Oleh Allah Swt

--

Doa Untuk Diri Sendiri dan orang Tua dalam Bahasa Sunda

Untuk Diri Sendiri

Ya Alloh! Mudah-mudahan Gusti ngahapunten dosa-dosa abdi, ngaijabah sagala pamaksadan abdi kalawan salamet dunya sareng akhérat. Tebihkeun tina balai sareng cocobi anu di luar kamampuan abdi, paparin rejeki anu ageung, halal, sareng barokah. Aamiin.


Ya Alloh! Mudah-mudahan Gusti mengampuni dosa-dosa hamba, mengabulkan segala maksud hamba serta selamat dunia dan akhirat. Jauhkan hamba dari musibah dan ujian yang di luar kemampuan hamba, berilah hamba rijki yang besar, halal, dan berkah. Aamiin.

Baca juga: Bacaan Doa Meminta Uang Langsung Dikabulkan oleh Allah, InshaAllah Rezeki Mengalir Deras

Baca juga: Jadwal Film Bioskop Sidoarjo Minggu Ini 7-9 Mei 2023 Ada Evil Dead Rise Hingga Guardians Of The Galaxy Vol. 3

Baca juga: Doa Peletakan Batu Pertama Membangun Rumah, Jadi Rumah yang Mendatangkan Rezeki dan Diberkahi Allah Swt

Doa untuk orangtua

Nun Gusti, ampuni dosa-dosa abdi sareng dosa ibu bapa abdi, sarta mugi Gusti mikanyaah aranjeuna sakumaha aranjeuna tos ngadidik abdi nuju alit.

Wahai Tuhanku, ampunilah dosa-dosaku dan kedua orangtuaku, serta kasihanilah mereka berdua sebagaimana mereka telah mendidikku sewaktu kecil.

Sekian itu dia sekilas pembahasan yang dapat kami sampaikan mengenai kata muhun yang merupakan salah satu ragam bahasa Sunda. Semoga informasi kali ini bermanfaat, ya.

Sumber:

UPDATE TERBARU