Thursday 26th of December 2024
×

Kumpulan Kode Reedem Citampi Story Terbaru Januari 2023, Lengkap Cara Penukaran Kode

Kumpulan Kode Reedem Citampi Story Terbaru Januari 2023, Lengkap Cara Penukaran Kode

--

ASCOMAXX.com - Untuk kamu pengguna game Citampi story berikut ini akan kami berikan kumpulan kode yang bisa kamu gunakan untuk menukar item eksklusif yang terdapat pada game tersebut.

Citampi Story merupakan game dari Indonesia produksi Ikan Asin Production. Game ini menceritakan tentang seorang pemuda yang pindah ke Kota Citampi untuk mencari pekerjaan.


Baca juga: Kode Warna Latar Pas Foto Paling Lengkap dan Cara Mengedit Mudah Tanpa Aplikasi

Baca juga: Kode Remote AC Polytron Universal Terbaru 2023, Lengkap Cara Setting Paling Mudah

Baca juga: Arti Kode 58585 Viral di TikTok dalam Bahasa Gaul, Ternyata ada Hubungannya Dengan Cewek Cantik

Citampi Story

Game ini berkisah dari seorang pemuda Desa Bojong Lima yang memutuskan untuk merantau ke Kota Citampi guna mencari pekerjaan agar bisa melunasi hutang-hutang orangtuanya di kampung, selain itu juga untuk menghindari perjodohan dengan anak juragan di kampungnya

Sampai di Desa Citampi ia berkenalan dengan Pak Tatang dan satpam Tio, hingga ia bisa menetap di RT untuk mencari pekerjaan.

Dengan waktu pelunasan 10 minggu, kamu bisa melaksanakan pekerjaan seperti ukang pecel lele, satpam, guru honorer, serta bisa menumbuhkan buah-buahan dan sayuran di kebun.

Selain itu dengan kode reedem berikut, kamu bisa menggunakannya untuk menukar item-item eksklusif.

Sumber:

UPDATE TERBARU