Jajanan Malaysia Viral Tiktok, Antre Hingga 7 Jam hingga Cek Cok dan Baku Hantam
--
Tak disangka antusias dari pembeli sangatlah tinggi. Panitia memperkirakan ada sekitar 5 ribuan orang yang memenuhi lapak Kieda.
Sayangnya banyak yang rebutan dan timbul percekcokan hingga baku hantam antar pembeli.
"Beberapa orang berkelahi satu sama lain," ujar Kieda.
"Ada yang kehilangan kesabarannya dan ingin ribut dengan suami saya."
"Ada pula yang memukul tangan karyawan saya karena mereka berpikir ia tidak bisa mengatasi kerumunan dengan baik."
Dari kejadian tersebut Kieda mengungkap rasa syukur dan permintaan maafnya kepada awak media.
“Beberapa bahkan mengkritik saya seperti tidak ada hari esok."
"Terlepas dari itu, saya berterima kasih. Tuhan memberi saya kesempatan untuk belajar bersabar.”
Baca juga: Spoiler Manhwa Became The Tiger's Daughter Chapter 25, Kemunculan Rubah Kecil Bermata Merah
Baca juga: Sinopsis Manga Vagabond, Perjalanan Buronan Perang Pada Pertempuran Sekigahara
Sekian ringkasan informasi yang dapat kami sampaikan kepada kalian semua. Semoga sedikit banyak artikel ini bisa berguna dan bermanfaat ya.