Friday 24th of January 2025
×

Ponpes Sunan Drajat Lamongan Lebarkan Sayap Bisnis hingga Mancanegara, Menjadi Contoh Baik Untuk Pesantren Lain

Ponpes Sunan Drajat Lamongan Lebarkan Sayap Bisnis hingga Mancanegara, Menjadi Contoh Baik Untuk Pesantren Lain

--

ASCOMAXX.com – Apakah kalian tau pondok pesantren di Sunan Drajat? Nah, pada artikel berikut ini adalah informasi mengenai salah satu pondok pesantren populer di Jawa Timur yaitu Pondok Pesantren Sunan Drajat Lamongan, di Jawa Timur yang sudah melebarkan sayap dunia bisnis di kancah luar negeri. Simak ulasan lengkapnya di bawah ini!

Berdasarkan beberapa sumber, pondok pesantren merupakan sebuah lembaga pendidikan Islam tradisional yang para siswanya tinggal bersama dan belajar di bawah bimbingan guru yang lebih dikenal dengan sebutan kiai dan mempunyai asrama untuk tempat menginap santri.


Santri tersebut berada dalam kompleks yang juga menyediakan masjid untuk beribadah, ruang untuk belajar, dan kegiatan keagamaan lainnya. Biasanya, area kompleks dikelilingi oleh tembok untuk dapat mengawasi keluar masuknya para santri sesuai dengan peraturan yang berlaku.

Baca juga: Pengertian Paribasa Pangjurung Laku Hade Dalam Bahasa Sunda Adalah : Contoh Kalimat dan Terjemahan Bahasa Indonesia

Baca juga: 10 Contoh Paribasa Pangjurung Laku Hade, Sebuah Pribahasa Sunda Berisi Petuah Nilai - Nilai Kehidupan

Baca juga: Jadwal dan Harga Travel Bandung - Bogor Lengkap Dengan Nomor Whatsapp Berikut Alamat Lengkapnya

Pondok Pesantren Sunan Drajat Lamongan Luaskan Bisnis hingga Mancanegara

Abah Kiai Ghofur dawuh bahwa Pondok Pesantren Sunan Drajat berdaya serta mandiri secara ekonomi. Dalam upaya membangun kemandirian ekonomi tersebut, Gus Anas Alhifni, Kepala Bidang Perekonomian Pesantren, menyatakan bahwa pesantren memiliki badan khusus yakni divisi perekonomian Pesantren Sunan Drajat.

"Jadi di pesantren ada divisi khusus yakni perekenomian Pondok Pesantren Sunan Drajat yang membawahi seluruh unit-unit usaha," terangnya.

Sumber:

UPDATE TERBARU