Saturday 21st of December 2024
×

Sinopsis Webtoon Iblis di Antara Kita Chapter 6, Akhir Kisah Wanita Penguntit Hyeonsu!

Sinopsis Webtoon Iblis di Antara Kita Chapter 6, Akhir Kisah Wanita Penguntit Hyeonsu!

--

Sinopsis Webtoon Iblis di Antara Kita

Secara garis besar, ceritanya cukup mirip dengan komik-komik bergenre thriller lainnya. Meski demikian, pengarang dapat dikatakan berpengalaman dalam membuat cerita thriller horor dengan gaya seperti ini. Karya sebelumnya yang berjudul "Horror Express" dapat dibaca di Pocket Comics dalam bahasa Inggris.

Webtoon ini mengungkapkan bahwa di dunia ini, hal-hal tak terduga sering terjadi, termasuk reaksi orang-orang di sekitar kita terhadap tindakan kita. Bagaimana jika perbuatan kita memicu perilaku ekstrem orang lain, seakan-akan iblis yang memberikan balasan? Hati-hati, karena iblis ada di antara kita! (Peringatan: Konten ini dapat memicu trauma).


 Baca juga: Sinopsis Komik The Serial Killer Reincarnated in Another World, Kisah Seorang Pembunuh Berantai yang Sangat Sadis

Baca juga: Link Baca Manga Mairimashita Iruma Kun Chapter 301 Bahasa Indonesia, Misteri Raja Delkira

Baca juga: Spoiler Manhwa Finding Camellia Chapter 74, Camellia Sedih Mengingat Sang Ibunda

Spoiler Webtoon Iblis di Antara Kita Chapter 6

Sebelumnya di chapter 5senior Jaeyeong mengancam Hyeonsu dengan menodong pisau yang penuh darah kepadanya. Ketika akan menghabisi Hyeonsu, aksi Jaeyeong kepergok polisi dan ia harus menyerahkan diri. Namun, tidak disangka tiba-tiba muncul wanita penguntit Hyeonsu yang sudah menunggu kesempatan untuk membunuh orang yang menganggu pak teknisinya.

Akhirnya wanita itu yang dimasukkan ke penjara karena membunuh Jaeyong. Akan tetapi, Hyeonsu tidak tenang karena di berita ada kasus penjahat yang melarikan diri dan ia masih ingat kalimat wanita itu jika akan bertemu dengannya lagi.

Itulah artikel yang dapat kami sampaikan mengenai sinopsis dari Webtoon Iblis di Antara Kita chapter 6. Selamat membaca kelanjutan kisah serunya.

 

 

Sumber:

UPDATE TERBARU