Wednesday 25th of December 2024
×

Sinopsis Manhua BL Drunk in Love Lengkap Dengan Judul Lain dan Link Bacanya yang Seru

Sinopsis Manhua BL Drunk in Love Lengkap Dengan Judul Lain dan Link Bacanya yang Seru

--

ASCOMAXX.com – Berikut ini kami sampaikan informasi mengenai sinopsis dan judul lain manhua BL Drunk in Love full chapter Bahasa Indonesia. Untuk kalian yang sudah penasaran silakan simak pembahasannya berikut ini ya.

Komik ini banyak sekali dicari orang dan sangatlah cocok bagi kamu yang suka manhua bergenre romantis dan komedi. Jika ada pertanyaan silakan menghubungi kami.


Jika kamu menyukai komik BL, maka ini merupakan judul yang cocok untukmu. Tak heran, komik ini banyak sekali dicari orang. Selengkapnya di bawah ini.

Baca juga: Baca Webtoon The Man Chapter 134 Bahasa Indonesia, Proyek Direktur Shin Akan Kembali

Baca juga: Link Baca Manhwa The Man Chapter 144-145 Bahasa Indonesia, Peringatan Kedatangan Hangsung Tower

Baca juga: Sinopsis Manga Shiotaiou No Sato-San Ga Ore Ni Dake Amai : Gadis Cantik Namun Miliki Kepribadian Seram

Judul Lain Manhua Drunk in Love

Manhua karya Shui qian cheng yang satu ini menyajikan kisah drama romance komedi yang seru untuk diikuti. Manhua Drunk in Love ini juga populer disebut sebagai Intoxicated Love.

Sinopsis Manhua Drunk in Love

Manhua Drunk in Love secara garis besar mengisahkan tentang Hegu yang pendiam dan memiliki kecemasn karena pengalamannya yang menjadi korban perundungan di masa lalu. Sutau ketika ia bertemu dengan Song Juhan seorang musisi yang merupakan keturunan Jerman Tionghoa dengan nama besar.

Sumber:

UPDATE TERBARU